Harga Lenovo A7-30TC2 Phablet dengan Layar Lebar 7 Inci

Smartphone dengan layar lebar tentunya jadi idaman untuk sebagian besar pecinta gadget, maka dari itu beberapa produsen berlomba-lomba meluncurkan smartphone dengan layar yang lebar. Memiliki layar lebar bisa membantu kita dalam mengaplikasikan beberapa fitur yang ada didalam tiap-tiap perangkat dan memberi kenyamanan kepada pengguna. Setelah LG yang meluncurkan phablet yang berukuran 5.7 inci yang tergolong dengan layar lebar dengan nama LG GX2, kini giliran salah satu produsen multinasional yang berasal dari negara China yakni Lenovo yang tidak lama lagi akan merilis hasil rancangan terbarunya yakni phablet berlayar lebar. Phablet yang diberi nama Lenovo A7-30TC2 hadir dengan mengusung layar 7 inci tersebut kini terlihat di TENAA.

Lenovo A7-30TC2
Gambar Lenovo A7-30TC2

Fitur dan Spesifikasi Lenovo A7-30TC2

Phablet hasil pabrikan dari negara Tiongkok ini memiliki resolusi layar 1024 x 600 piksel dan berjalan dengan menggunakan sistem operasi berbasis Android versi 4.4 KitKat sama seperti sistem operasi beberapa perangkat yang memiliki fitur canggih dari vendor lain. Dipersenjatai oleh prosesor Quad Core dengan kecepatan mencapai 1.3 GHz yang dikombinasikan dengan Random Access Memory (RAM) sebesar 1 GB. Hampir sama dengan beberapa smartphone hasil desain dari vendor lain yang disematkan berbagai macam fitur kamera, Lenovo A7-30TC2 juga menggunakan fitur kamera yang dapat dipakai untuk berfoto atau mengabadikan moment penting dalam keseharian.

Dengan layar 7 inci yang terpasang pada phablet ini menjadikan tampilannya terlihat lebih keren dan tentunya dari pihak produsen berharap perangkat ini bisa mendapat respon yang positif dari masyarakat pecinta gadget. Untuk mendukung aplikasi yang tersemat didalamnya ketika dijalankan, produsen memasangkan baterai yang berkapasitas 3450 mAh yang mampu bertahan hingga berjam-jam lamanya. Sedangkan untuk media penyimpanannya, kita belum mendapat informasi yang menyebutkan berapa kapasitas memori yang akan dipasangkan, namun dilihat dari sistem operasi yang tersemat didalamnya serta berbagai fitur dan spesifikasi yang cukup mumpuni kemungkinan memori yang akan dipasangkannya sangat besar. Sedikit informasi, Lenovo A7-30TC2 ini pada beberapa minggu kedepan rencananya akan mulai turun ke toko-toko untuk dipasarkan.

Lenovo A7-30TC2
Gambar Lenovo A7-30TC2

Berikut spesifikasi Lenovo A7-30TC2

  • Layar 7 inci dengan resolusi 1024 x 600 piksel
  • Prosesor Quad Core berkecepatan 1.3 GHz
  • Random Access Memory 1 GB
  • Sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat
  • Memiliki Kamera
  • Media penyimpanan belum diketahui
  • Baterai 3450 mAh.

Harga Lenovo A7-30TC2

Karena phablet ini belum diluncurkan secara resmi jadi belum ada harga yang bisa dipatok, namun dilihat dari beberapa hasil desain dari Lenovo sebelumnya yang ditawarkan dengan harga yang tergolong murah, kemungkinan phablet ini juga menawarkan harga yang cukup murah. Nah, sambil menunggu peluncurannya, tidak ada salahnya melirik phablet dengan merek lainnya seperti Ascend Mate 7 yang membawa spesifikasi hebat, yang dapat anda temukan dalam artikel sebelumnya lengkap dengan harganya.

Harga LG G3 Dual-LTE Android KitKat Kamera 13 Megapiksel
Prev Post

Smartphone dengan layar lebar tentunya jadi idaman untuk sebagian besar pecinta gadget, maka dari itu beberapa produsen berlomba-lomba meluncurkan smartphone dengan layar yang lebar. Memiliki layar lebar bisa membantu kita dalam mengaplikasikan beberapa fitur yang ada didalam tiap-tiap perangkat dan memberi kenyamanan kepada pengguna. Setelah LG yang meluncurkan phablet yang berukuran 5.7 inci yang tergolong […]

Harga Gresso Regal R1 Smartphone dengan Desain yang Mewah
Next Post

Smartphone dengan layar lebar tentunya jadi idaman untuk sebagian besar pecinta gadget, maka dari itu beberapa produsen berlomba-lomba meluncurkan smartphone dengan layar yang lebar. Memiliki layar lebar bisa membantu kita dalam mengaplikasikan beberapa fitur yang ada didalam tiap-tiap perangkat dan memberi kenyamanan kepada pengguna. Setelah LG yang meluncurkan phablet yang berukuran 5.7 inci yang tergolong […]

Related Post

Game Balap Mobil Terbaik Android Offline: Kecepatan Dan Keasyikan Di Genggaman Anda

Pilihan game balap mobil terbaik untuk Android offline selalu menjadi sorotan para penggemar game. Saat Anda ingin merasakan kecepatan dan adrenalina di jalur balap, tidak ada yang lebih memuaskan daripada meluncur di lintasan dengan grafis yang memukau dan tantangan yang seru. Di jagat game Android, tersedia sejumlah opsi yang memikat bagi para pecinta balap mobil. […]

Rilis Resmi Meizu MX4, Spesifikasi Tinggi Layar 5,36 Inci

Handheld dari Cina dengan merek Meizu memiliki penggemar yang cukup banyak di Indonesia, terlihat dari beberapa komunitas pemakai produknya yang cukup aktif dalam forum-forum yang mereka buat. Misalnya Meizu M9 yang cukup sukses penjualannya di negeri kita ini. Sama dengan produsen-produsen asal Cina yang lain misalnya  Xiaomi dan Huawei yang menarik pembeli dengan menawarkan spesifikasi yang […]

Membuat Flowchart Android Dengan Mudah

Bagi mereka yang sering bekerja dengan konsep dan ide, aplikasi membuat flowchart Android bisa menjadi teman yang sangat berguna. Membuat Flowchart Android dengan Aplikasi Terbaik Dalam dunia pengembangan aplikasi Android, flowchart adalah alat yang sangat berguna untuk merencanakan dan menggambarkan alur kerja aplikasi. Flowchart membantu pengembang memvisualisasikan proses yang kompleks, memahami hubungan antara berbagai komponen, […]

Nikmati Nonton TV Di HP Android Tanpa Habiskan Kuota Berlebihan

Dalam era digital yang semakin maju, menonton acara televisi tidak lagi terbatas pada layar televisi di rumah. Bagi pemilik ponsel pintar Android, menonton TV kini bisa menjadi pengalaman yang lebih fleksibel dan praktis, bahkan tanpa perlu khawatir tentang penggunaan kuota internet. Apakah Anda penasaran bagaimana caranya?. Salah satu opsi yang bisa dipertimbangkan adalah dengan memanfaatkan […]

Kreativitas Di Ujung Jari: Mengubah Tampilan Warna Sinyal HP Android

Begitu banyak hal yang dapat diubah dalam pengaturan ponsel Android Anda, termasuk beberapa yang mungkin belum pernah Anda sadari sebelumnya. Salah satu hal menarik yang bisa Anda lakukan adalah mengubah warna sinyal pada perangkat Anda. Ini bukan hanya tentang mengubah tema atau wallpaper, tetapi tentang mempersonalisasi bagian ponsel yang mungkin jarang diperhatikan namun memiliki peran […]