BlackBerry Rio “Z20”, Spesifikasi Ponsel Terbaru Snapdragon

Kabar gembira buat para pecinta gadget khususnya BlackBerry. Nampaknya salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara Kanada ini bakal memperkenalkan salah satu ponsel hasil desain terbarunya. Belum lama ini terungkap sebuah spesifikasi smartphone yang bernama Rio “Z20”, dari informasi tersebut menunjukkan bahwa BlackBerry Rio merupakan ponsel mid-range. Hampir sama dengan beberapa ponsel terdahulunya yang datang dengan membawa kelebihan dan keistimewaan masing-masing seperti misalnya Blackberry Porsche Design P9983, beberapa spesifikasi yang dibawa oleh BlackBerry Rio ini memang terbilang spesifikasi yang cukup mumpuni. Kehadirannya tentunya diharapkan bisa mencapai kesuksesan seperti para pendahulunya. Untuk mengetahui spesifikasi apa saja yang dimilikinya, simak uraian lengkap berikut ini tentang spesifikasi dan harga BlackBerry Rio.

Spesifikasi BlackBerry Rio “Z20”

Spesifikasi BlackBerry Rio
Source image : n4bb.com

BlackBerry Z20 kemungkinan bakal datang dengan membawa layar sentuh berukuran 5 inci dengan resolusi 1280 x 720 piksel. Untuk sektor dapur pacu, ponsel terbaru ini bakal didukung oleh chipset Qualcomm Snapdragon S4 MSM8960, dipersenjatai oleh prosesor Dual Core Krait dengan kecepatan 1.5 GHz yang dikombinasikan dengan Random Access Memory (RAM) sebesar 2 GB. Selain itu, ponsel ini juga dilengkapi oleh berbagai fitur menarik yang bisa membuat nantinya bakal diminati oleh masyarakat.

Fitur BlackBerry Rio “Z20”

Beralih ke sektor fotografi, BlackBerry Rio dilengkapi oleh dua buah fitur kamera yakni kamera depan dan kamera belakang. Terdapat kamera depan 2 megapiksel yang cukup mendukung untuk kegiatan selfie dan tentunya dengan hasil jepretan yang cukup bersih, sedangkan untuk kamera belakang yang berfungsi sebagai kamera utama terpasang kamera 8 megapiksel yang diharapkan mampu menghasilkan gambar yang sangat jernih dan tajam. Untuk para pecinta fotografi tentunya ponsel ini merupakan salah satu rekomendasi terbaik untuk anda. Selain itu, ponsel ini juga mendukung untuk konektivitas seperti penta-band LTE, WiFi b/g/n dan Bluetooth dengan DLNA dan Miracast. Ponsel terbaru dari BlackBerry ini bakal memiliki mikrofon ganda. Untuk menjalankan semua aplikasi yang terdapat dalam ponsel ini, produsen sengaja memasangkan sebuah baterai yang berkapasitas 2800 mAh yang bisa bertahan hingga beberapa hari.

Berikut beberapa fitur dan spesifikasi BlackBerry Rio

  • Layar sentuh berukuran 5 inci dengan resolusi 1280 x 720 piksel
  • Chipset Qualcomm Snapdragon S4 MSM8960
  • Prosesor Dual Core Krait berkecepatan 1.5 GHz
  • Random Access Memory (RAM) sebesar 2 GB
  • Kamera Belakang 8 MP
  • Kamera Depan 2 MP
  • Konektivitas LTE, WiFi b/g/n dan Bluetooth dengan DLNA dan Miracast
  • Baterai berkapasitas 2800 mAh

Harga BlackBerry Rio

Untuk saat ini BlackBerry Rio memang belum dipasarkan dan belum ada informasi secara resmi terkait berapa harga yang akan dibanderol untuk ponsel ini. Namun dari informasi yang kami dapatkan menyebutkan bahwa perangkat terbaru ini bisa dijual sesuai target penjualan yakni $300, jadi harga BlackBerry Rio kemungkinan Rp. 3.7 juta. Pada artikel sebelumnya, kami juga telah menyajikan informasi tentang harga LG Liger F490L yang kemungkinan bisa dijadikan salah satu referensi sebelum akhirnya membeli perangkat telekomunikasi. Sekian informasi tentang harga BlackBerry Z20 “Rio” yang sempat kami tuliskan, semoga bermanfaat.

Harga Meizu M1 Note (Blue Charm), Ponsel Terbaru Terjangkau
Prev Post

Kabar gembira buat para pecinta gadget khususnya BlackBerry. Nampaknya salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara Kanada ini bakal memperkenalkan salah satu ponsel hasil desain terbarunya. Belum lama ini terungkap sebuah spesifikasi smartphone yang bernama Rio “Z20”, dari informasi tersebut menunjukkan bahwa BlackBerry Rio merupakan ponsel mid-range. Hampir sama dengan beberapa ponsel terdahulunya yang […]

ZTE Speed, Spesifikasi Ponsel Android KitKat Murah
Next Post

Kabar gembira buat para pecinta gadget khususnya BlackBerry. Nampaknya salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara Kanada ini bakal memperkenalkan salah satu ponsel hasil desain terbarunya. Belum lama ini terungkap sebuah spesifikasi smartphone yang bernama Rio “Z20”, dari informasi tersebut menunjukkan bahwa BlackBerry Rio merupakan ponsel mid-range. Hampir sama dengan beberapa ponsel terdahulunya yang […]

Related Post

Harga Nexian Journey, Smartphone Android One Kamera 5 MP

Berbicara tentang perangkat telekomunikasi memang tidak ada habisnya, dan yang akan kita bahas kali ini yakni salah satu ponsel yang juga tergolong dalam ponsel Android One dalam negeri yang diberi nama Nexian Journey. Ponsel ini merupakan produk hasil pabrikan dalam negeri yang ditunjuk oleh Google untuk bisa mencicipi dan berselancar dalam koneksi sistem operasi yang […]

Membuka Dan Mengedit File DNG Di Lightroom Android

Jika adalah seorang penggemar fotografi atau hanya ingin memperbaiki gambar yang diambil dengan ponsel, Anda mungkin sudah familiar dengan format file DNG. Format ini memberikan fleksibilitas lebih besar dalam pengeditan foto dan dapat diakses dengan mudah di berbagai perangkat, termasuk Lightroom di Android. Proses membuka file DNG di Lightroom Android adalah langkah penting untuk mengolah […]

Tips Praktis: Cara Daftar Skype Di HP Android Dan Mengoptimalkan Penggunaan

Dengan langkah-langkah yang sederhana, Anda dapat mendaftar dan mulai menggunakan layanan komunikasi yang populer ini. Dalam era di mana komunikasi digital semakin merajalela, memiliki Skype di ponsel Android dapat menjadi jendela menuju koneksi global. Langkah-langkahnya tidaklah rumit, dan setelah Anda mendaftar, berbagai opsi untuk berbicara dan berbagi dengan orang-orang terdekat akan terbuka. Mengatasi Batasan Jarak […]

Harga All-New Vitara Generasi Baru Suzuki Vitara

Beberapa waktu yang lalu, para penggemar Suzuki Vitara terhenyak oleh berita yang mengabarkan dihentikannya produksi tipe kendaraan ini. Kendaraan tipe ini memang telah cukup lama mengaspal di tanah air dan memiliki komunitas penggemar hampir di setiap daerah. Wajar jika banyak yang terkejut saat Suzuki Global mengumumkan akan menghentikan produksi Grand Vitara dan Alto. Selain penjualan mobil […]

"Rahasia Mengenal Metode Sadap BBM Android Tanpa Aplikasi"

Meskipun demikian, kami akan membahas beberapa aspek umum yang mungkin menarik minat Anda. Dalam dunia digital yang semakin terhubung, muncul banyak keingintahuan tentang cara-cara teknis untuk mengakses informasi pribadi orang lain. BBM, sebagai salah satu aplikasi pesan instan yang dulu sangat populer, juga tak luput dari perhatian. Namun, perlu diingat bahwa privasi dan etika adalah […]