Harga Karbonn Titanium Wind W4 OS Windows 8.1 Paling Murah

Sudah banyak kita mendengar berbagai smartphone yang memiliki aplikasi canggih namun harga tetap murah. Salah satu produsen asal negara India yakni Karbonn kini mengeluarkan hasil produksi terbarunya yang di beri merk Karbonn Titanium Wind W4.  Smartphone Titanium Wind W4 ini  merupakan smartphone yang menggunakan sistem operasi windows 8.1 yang memiliki harga paling murah di dunia. Tentunya sangat berbeda dengan smartphone Sony Xperia Z3 yang memiliki harga yang cukup tinggi.

Titanium Wind W4 ini mulai akan dijual melalui Amazon India di India. Smartphone ini hadir dengan desain yang sangat cantik dengan memiliki casing bagian belakang dengan beberapa pilihan warna.

Karbonn Titanium W4
Gambar Karbonn Titanium W4

Fitur dan Spesifikasi Karbonn Titanium Wind W4

Karbonn Titanium Wind W4 menggunakan layar berukuran 4 inci (layar sentuh) dengan resolusi WVGA 480 x 800 piksel dengan memiliki kerapatan layar mencapai 233 piksel per inci berjenis touchscreen TFT berkapasitas LCD. Aplikasi-aplikasi Lumia merupakan pelengkap dari Karbonn Titanium Wind W4 ini, sehingga smartphone tersebut cukup hanya mengandalkan aplikasi dan layanan besutan Microsoft saja. Untuk bagian dapur pacu dari smartphone ini telah dilengkapi dengan chipset Qualcomm Snapdragon 200 MSM8212 yang mengusung prosesor quad-core ARM Cortex-7 yang memiliki kecepatan 1,2 GHz dengan perpaduan memori RAM sebesar 512 MB dan untuk pengolah grafisnya berasal dari Adreno 302.

Karbonn Titanium W4
Gambar Karbonn Titanium W4

Titanium Wind W4 memiliki kamera utama bagian belakang dengan 5 megapiksel serta adapula kamera depan yang bisa digunakan berfoto ria alias selfie dengan resolusi VGA. Namun sampai saat ini belum bisa diketahui berapa kapasitas baterai yang dimiliki smartphone ini. Ada pula pilihan konektivitas seperti dukungan WiFi, 3G, Bluetooth dan GPS.

Karbonn Titanium W4
Gambar Karbonn Titanium W4

Dibawah ini fitur dan spesifikasi lengkap Karbonn Titanium Wind W4

General Jenis Layar Sentuh
Baterai Removable No
Warna Hitam
SAR value  NA
Layar Ukuran  4.00 Inci
Layar  Ya
Touchscreen Tipe Capacitive
Resolusi  480 x 800 piksel
 Hardware Prosessor  1.2GHz  quad-core
RAM 512 MB
Memori Internal 4GB
Expandable storage Ya
Expandable storage type microSD
Expandable storage up to (GB) 32
Kamera Kamera Utama  5 Megapixel
Flash Ya
Kamera Depan  0.3 Megapixel
 Software Sistem Operasi Windows Phone 8.1
Java Ya
Browser supports Flash No
Konektivitas Wi-Fi Ya
Wi-Fi standards supported NA
GPS Ya
Bluetooth Ya
NFC No
Headphones 3.5mm
FM Ya
USB Micro-USB
Charging via Micro-USB Ya
Number of SIMs 2
SIM 1 SIM 1
SIM Tipe Regular
GSM / CDMA GSM
3G Ya
SIM 2
GSM / CDMA GSM
3G No
Sensor Compass / Magnetometer No
Proximity sensor Yes
Accelerometer Yes
Ambient light sensor No
Karbonn Titanium W4
Gambar Karbonn Titanium W4

Harga Karbonn Titanium Wind W4

Memang beberapa spesifikasi canggih telah disematkan dalam smartphone ini namun tetap saja dari pihak produsen memberikan harga yang sangat murah yakni Rp. 1,1 juta. Untuk anda yang ingin mengetahui harga dan spesifikasi smartphone lainnya seperti smartphone CAT S50 baru bisa anda temukan dalam artikel yang telah kami sajikan untuk anda.

Harga Advan Vanbook W100 Tablet OS Windows 8.1
Prev Post

Sudah banyak kita mendengar berbagai smartphone yang memiliki aplikasi canggih namun harga tetap murah. Salah satu produsen asal negara India yakni Karbonn kini mengeluarkan hasil produksi terbarunya yang di beri merk Karbonn Titanium Wind W4.  Smartphone Titanium Wind W4 ini  merupakan smartphone yang menggunakan sistem operasi windows 8.1 yang memiliki harga paling murah di dunia. […]

Harga HTC M8 Eye Kamera Selfie
Next Post

Sudah banyak kita mendengar berbagai smartphone yang memiliki aplikasi canggih namun harga tetap murah. Salah satu produsen asal negara India yakni Karbonn kini mengeluarkan hasil produksi terbarunya yang di beri merk Karbonn Titanium Wind W4.  Smartphone Titanium Wind W4 ini  merupakan smartphone yang menggunakan sistem operasi windows 8.1 yang memiliki harga paling murah di dunia. […]

Related Post

Evercoss A5S, Android Dual Core Harga 700ribuan

Evercoss Mobile Memproduksi smartphone terbarunya dengan harga murah dan sangat terjangkau yakni cuma dengan harga 700ribuan. Belum lama ini evercoss yang telah meluncurkan gadget barunya yaitu evercoss a66s kini kembali memberikan kejutan baru untuk para penggemar evercoss yakni dengan smartphone Evercoss A5S. Evercoss A5S yang prosessor Dual Core 1.3 GHz ini di lengkapi dengan layar selebar 4.3 inci dengan […]

Maksimalkan Koneksi Internet Menggunakan Android Sebagai Modem

Dalam dunia yang semakin terkoneksi, memanfaatkan smartphone Android sebagai modem adalah langkah yang bisa sangat berguna. Menggunakan Android sebagai modem memungkinkan Anda untuk mengakses internet melalui perangkat lain, seperti laptop atau tablet, dengan cara yang mudah dan praktis. Prosesnya pun tak serumit yang Anda kira. Kebanyakan orang mungkin sudah familiar dengan berbagi koneksi internet dari […]

Harga Yamaha YZF R15 2015 Serta Spesifikasi

Motor sport yang paling di tunggu-tunggu para pecinta motor sport indonesia adalah kehadiran Yamaha YZF R15 di tanah air. Dan pada akhirnya PT Yamaha Indonesia Motor manufacturing (YIMM) telah mewujudkan janjinya akan hal tersebut yang menyatakan bahwa pada akhir April 2014 kendaraan tersebut dapat di beli di pasar Indonesia. Untuk Pemasaran Yamaha R15 pertama dilakukan pada 2 kota besar […]

Menaikkan Versi Android Samsung J1 Ace

Mengupayakan peningkatan performa dan pengalaman pengguna, mengajak untuk mengeksplorasi langkah-langkah menaikkan versi Android pada perangkat Samsung J1 Ace. Proses ini mungkin terdengar rumit bagi beberapa orang, namun membuka peluang untuk memaksimalkan potensi perangkat Anda. Menjaga perangkat up-to-date dengan versi Android terbaru menjadi salah satu langkah penting untuk mengakses fitur-fitur baru dan perbaikan keamanan yang diperlukan. […]

Spesifikasi Samsung Galaxy E5 dan E7, Ponsel Terbaru Samsung Seri E

Buat para pecinta smartphone khususnya penikmat Samsung, nampaknya dalam waktu yang sudah tidak lama lagi kita akan kedatangan ponsel terbaru dari Samsung. Ya, salah satu pabrikan alat telekomunikasi asal negara Korea Selatan ini kembali merancang sebuah perangkat yang akan melanjutkan para ponsel pendahulunya. Sesuai informasi yang sempat bocor, terlihat dua buah perangkat yang kemungkinan akan […]