Harga Celkon Xion S CT695 Android KitKat Layar 6.95 Inci

Salah satu smartphone terbaru yang diluncurkan pada beberapa hari yang lalu adalah Celkon Xion S CT695. Smartphone ini merupakan hasil rancangan dari pabrikan yang berasal dari negara India yakni Celkon. Berbeda dengan beberapa hasil rancangannya yang lain seperti Celkon Campus One A354C yang memiliki layar yang cukup kecil, Celkon Xion S CT695 hadir dengan mengusung layar yang sangat lebar. Pihak produsen sendiri nampaknya sudah sangat mengerti dengan kebutuhan pasar yang sekarang lebih cenderung ke layar yang berukuran lebar atau sekitar 5 inci ke atas. Kehadiran smartphone ini diharapkan mampu ikut serta dalam persaingan pasar gadget dengan menghadirkan beberapa fitur dan spesifikasi yang sangat mumpuni.

Celkon Xion S CT695
Gambar Celkon Xion S CT695

Fitur dan Spesifikasi Celkon Xion S CT695

Sama halnya dengan beberapa smartphone dari vendor lain, Celkon Xion S CT695 berjalan dengan menggunakan sistem operasi berbasis Android 4.4 atau disebut KitKat. Hadir dengan mengusung layar yang sangat lebar yakni berukuran 6.95 inci beresolusi 600 x 1024 piksel dengan kepadatan layar mencapai 171 piksel per inci. Celkon Xion S CT695 memiliki dimensi 180 mm x 104.4 mm x 8.6 mm dan berat mencapai 250 gram ini dipersenjatai oleh prosesor Dual Core berkecepatan 1.2 GHz dan didukung oleh chipset MediaTek MT8312 serta GPU dari Mali-400 dan dipadukan dengan 1 GB Random Access Memory. Untuk konektivitas, smartphone ini mengunakan fitur dual SIM yang mendukung untuk jaringan 2G GSM 900 / 1800 dan 3G HSDPA 2100, serta dilengkapi pula dengan fitur menarik lainnya seperti Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, bluetooth, microUSB USB On-the-go, GPRS, EDGE dan GPS/A-GPS.

Untuk keperluan fotografi, smartphone ini dilengkapi dengan dua buah fitur kamera yakni kamera utama dan kamera sekunder. Pada kamera utama memiliki 5 megapiksel dengan resolusi 2592 x 1944 piksel, serta terdapat pula kamera pada bagian depan. Sebagai media penyimpanan, smartphone ini memiliki memori internal berkapasitas 8 GB serta terdapat pula kartu slot microSD yang dapat diperluas hingga mencapai 32 GB. Namun untuk pilihan warna, dari pihak produsen sendiri hanya menyediakan satu warna yakni hitam. Sebagai penopang daya dalam menjalankan aplikasi yang terdapat didalamnya, smartphone ini menggunakan baterai Li-Ion yang berkapasitas 2500 mAh yang diklaim oleh perusahaan mampu bertahan hingga 30 jam dan waktu bicara sekitar 3 jam lamanya.

Celkon Xion S CT695
Gambar Celkon Xion S CT695

Dibawah ini fitur dan spesifikasi lengkap Celkon Xion S CT695

Jaringan Jaringan 2G GSM 900 / 1800 – SIM 1 & SIM 2
Jaringan 3G HSDPA 2100
SIM Dual SIM
Body Dimensi 180 x 104.4 x 8.6 mm (7.09 x 4.11 x 0.34 in)
Berat 250 g (8.82 oz)
Layar Tipe Capacitive touchscreen
Ukuran 600 x 1024 piksel, 6.95 inci (~171 ppi pixel density)
Multitouch Ya
Suara Alert Tipes Vibration, MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Ya
3.5mm jack Ya
Memori Slot Memori microSD, Hingga 32 GB
Internal 8 GB, 1 GB RAM
Data GPRS Ya
EDGE Ya
Speed Ya
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
Bluetooth v4.0
USB microUSB v2.0, USB On-the-go
Kamera Utama 5 MP, 2592 х 1944 piksel
Video Ya
Kamera Depan Ya
Fitur OS Android OS, v4.4.2 (KitKat)
Chipset Mediatek MT8312
Prosessor Dual-core 1.2 GHz
GPU Mali-400
Sensors Accelerometer, proximity
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email
Browser HTML
Radio FM radio
GPS A-GPS
Java Ya, via Java MIDP emulator
Warna Hitam
– MP4/H.264 player
– MP3/WAV/eAAC player
– Document viewer
– Photo editor
– Voice memo/dial
Baterai Jenis Baterai Li-Ion 2500 mAh
Stand-by
Waktu Bicara

Harga Celkon Xion S CT695

Smartphone yang memiliki beberapa spesifikasi yang cukup mumpuni ini dibanderol dengan harga yang terbilang murah. Di negara asalnya, harga Celkon Xion S CT695 adalah Rs 7.299 atau setara dengan Rp. 1.4 jutaan. Bagi anda yang ingin mengetahui harga dan spesifikasi smartphone lainnya yang jauh lebih terkenal seperti Samsung Ativ S I8750 baru bisa ditemukan dalam artikel yang telah kami sajikan untuk anda.

Harga Celkon Campus Colt A401 Android KitKat Fitur Kamera LED Flash
Prev Post

Salah satu smartphone terbaru yang diluncurkan pada beberapa hari yang lalu adalah Celkon Xion S CT695. Smartphone ini merupakan hasil rancangan dari pabrikan yang berasal dari negara India yakni Celkon. Berbeda dengan beberapa hasil rancangannya yang lain seperti Celkon Campus One A354C yang memiliki layar yang cukup kecil, Celkon Xion S CT695 hadir dengan mengusung […]

Harga Himax Polymer S Android KitKat Kamera 13 Megapiksel
Next Post

Salah satu smartphone terbaru yang diluncurkan pada beberapa hari yang lalu adalah Celkon Xion S CT695. Smartphone ini merupakan hasil rancangan dari pabrikan yang berasal dari negara India yakni Celkon. Berbeda dengan beberapa hasil rancangannya yang lain seperti Celkon Campus One A354C yang memiliki layar yang cukup kecil, Celkon Xion S CT695 hadir dengan mengusung […]

Related Post

Harga Philips Xenium X2566 Khusus Untuk Para Lansia

Rupanya produsen bukan hanya memikirkan rancangan smartphone untuk kaum muda namun beberapa produsen sudah mulai memperhatikan smartphone khusus untuk lansia yang bisa membantu mereka dalam berkomunikasi dengan orang lain. Salah satu produsen alat elektronik yakni Philips kini meluncurkan sebuah smartphone yang dirancang khusus untuk nenek-nenek dan kakek-kakek yang diberi merek Philips Xenium X2566. Sama halnya […]

Harga Micromax Yu Yureka (AO5510), Ponsel Terbaru Layar 5 Inci

Saat ini memang sudah semakin banyak saja ponsel-ponsel yang datang dengan membawa beberapa kelebihan masing-masing. Jika beberapa ponsel yang telah banyak beredar dengan merek yang sudah cukup terkenal, kini muncul lagi salah satu merek ponsel terbaru yakni YU dari Micromax dengan membawa hasil rancangan pertamanya yang dinamakan Yureka. Ponsel terbaru ini diklaim oleh YU sebagai […]

Menggali Kesenangan Strategi: Game Android RTS Terbaik Untuk Ponsel Anda

Bermain game di perangkat Android telah menjadi hiburan populer bagi banyak orang. Salah satu genre yang sering dicari adalah permainan strategi real-time, atau yang biasa disingkat sebagai RTS. Dalam genre ini, pemain diuji untuk mengembangkan strategi cerdas dan mengelola sumber daya mereka dengan bijak guna mencapai kemenangan. Banyak game Android RTS terbaik yang menawarkan pengalaman […]

Membongkar Rincian Biaya Pembuatan Aplikasi Android Yang Tepat

Dalam era digital saat ini, pembuatan aplikasi Android telah menjadi langkah penting bagi banyak bisnis dan individu yang ingin menghadirkan layanan dan produk mereka ke dalam genggaman pengguna smartphone. Namun, seringkali pertanyaan muncul: berapa biaya yang sebenarnya diperlukan untuk mengembangkan aplikasi Android? Meskipun tidak ada jawaban pasti, beberapa faktor memengaruhi rincian biaya yang terlibat. Pertama-tama, […]

Harga Samsung Galaxy Note 5 Layar Super AMOLED

Samsung memang tidak pernah kehabisan ide dalam merancang sebuah smartphone yang akan mewarnai pasar dunia. Meskipun sudah banyak pesaing yang juga mendatangkan perangkat yang terbilang canggih seperti Apple, Nokia, BlackBerry dan lain-lain, namun Samsung yang merupakan salah satu perusahaan terbesar asal negara Korea Selatan tetap saja menampilkan perangkat yang tentunya mampu menarik minat masyarakat. Setelah […]