Harga Oppo Joy Dual SIM Layar 4 inci

Di indonesia,  Smartphone oppo memang menjadi tren tersendiri bagi pencinta smartphone karena selain harganya yang murah hp oppo juga memiliki kualitas ponsel yang canggih. Untuk kali ini oppo telah mengeluarkan spesifikasi tipe ponsel terbarunya yang di beri nama Oppo Joy degan fitur Dual SIM yakni dapat mengaktifkan dua Sim Card (GSM+GSM) secara bersamaan di hp oppo joy tersebut.

Oppo Joy adalah hp yang mempunyai lebar 63mm, tinggi 124mm dan berat hanya 125g dengan begitu oppo joy yang memiliki layar 4 inci dengan resolusi 480 x 800 piksel (WVGA ). Melihat tiap sudut hp oppo joy ini terkesan stylih dan modern untuk penampilan hp saat ini. Memang agak sedikit berbeda dengan hp Oppo N1 Mini yang menampilkan desain unik sebuah ponsel pintar.

Oppo Joy Terbaru
Oppo Joy

Memakai Prosessor Dual Core 1.3GHz, Oppo Joy dengan leluasa memakai Sistem operasi Android 4.2.2 jelly Bean pada perangkatnya. Tentu dengan dukungan RAM sebesar 512 dan ROM yang memiliki ukuran besar yakni 4GB. ukuran yang cukup besar jika sekedar menyimpan foto dan lagu di dalam hp.

Harga Oppo Joy
Oppo Joy

Oppo Joy memiliki kamera belakang 3 Mega Piksel dan kamera depan sebesar 0.3 mega piksel. Untuk fiturnya, Kamera oppo joy ini mendukung face detection serta burst shoot. untuk Koneksi jaringan data internet oppo joy dilengkapi 3G ,HSPA dan WiFi untuk melakukkan itu sedangkan untuk berbagai file di sekitar anda, perangkat Bluetooth juga tersedia kok. fitur lain seperti GPS  dan port microUSB untuk menambah ukuran memori penyimpanan juga telah terintegrasi ke oppo joy ini.

Spesifikasi Oppo Joy

NETWORK 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 –
SIM 1 & SIM 2
3G Network HSDPA 850 / 900 / 2100 – SIM 1
DIMENSI Bodi 124 x 63 x 9.9 mm
Berat 125 G
DISPLAY Tipe WVGA capacitive touchscreen, 16 Juta warna
Ukuran 480 x 800 pixels, 4 inci
SUARA Alert Type Vibration, MP3, WAV ringtones
Speakerphone Ya
MEMORI Penyimpanan 4 GB, 512 MB RAM, Micro SD hingga 32 GB
DATA GPRS Ya
EDGE Ya
Kecepatan HSDPA, HSUPA
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot, DLNA
Bluetooth Ya, v4.0 with A2DP
USB Ya, microUSB v2.0
KAMERA Primary 3.1 Mega Pixels Auto Focus, LED
Flash
Video Ya
Secondary Ya, VGA 0.3 Mega Piksel
FITUR Sistem Operasi (OS) Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean)
Prosessor Dual-core 1.3 GHz
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email
Browser HTML5
Radio Stereo FM radio with RDS
Permainan Ya + Downloadable
Warna Putih
GPS Yes, with A-GPS support
BATERAI Tipe / Ukuran Li-Ion 1700 mAh battery

Harga Oppo Joy

Selain spesifikasi yang telah disebutkan diatasm Oppo joy juga mengandalkan fitur gloves Mode yaitu anda masih dapat mengoprasikan aplikasi meskipun menggunakan sarung tangan untuk menyetuh layar. keren deh pokoknya. Untuk harganya, Oppo dapat di beli sekitar  Rp. 1.7 jutaan rupiah saja kok. NAh tunggu apalagi silahkan cek di toko terdekat di daerah anda. Ohya, baca juga yah spesifikasi dan harga Oppo Find 7  mungkin saja anda juga tertarik membelinya

Harga Asus Zenfone 6 di Indonesia
Prev Post

Di indonesia,  Smartphone oppo memang menjadi tren tersendiri bagi pencinta smartphone karena selain harganya yang murah hp oppo juga memiliki kualitas ponsel yang canggih. Untuk kali ini oppo telah mengeluarkan spesifikasi tipe ponsel terbarunya yang di beri nama Oppo Joy degan fitur Dual SIM yakni dapat mengaktifkan dua Sim Card (GSM+GSM) secara bersamaan di hp oppo […]

Harga Evercoss A7S Hello Kitty Terbaru 2015
Next Post

Di indonesia,  Smartphone oppo memang menjadi tren tersendiri bagi pencinta smartphone karena selain harganya yang murah hp oppo juga memiliki kualitas ponsel yang canggih. Untuk kali ini oppo telah mengeluarkan spesifikasi tipe ponsel terbarunya yang di beri nama Oppo Joy degan fitur Dual SIM yakni dapat mengaktifkan dua Sim Card (GSM+GSM) secara bersamaan di hp oppo […]

Related Post

Mengakses Mikrotik Dengan Mudah Melalui Android

Dalam era digital saat ini, kebutuhan akan fleksibilitas dalam mengelola jaringan semakin penting. Salah satu cara untuk mengakses dan mengelola perangkat MikroTik dengan mudah adalah melalui perangkat Android. Dengan adanya solusi ini, pengguna dapat dengan praktis menjalankan pengaturan dan pemantauan jaringan tanpa harus terpaku pada komputer. Kini, tidak perlu lagi duduk di depan komputer untuk […]

Harga Mazda2 Skyactiv Yang Akan Dijual Di Indonesia

Mazda2 Skyactiv yang baru beberapa hari lalu diperkenalkan di Jepang, menurut senior marketing manager Mazda Motor Indonesia (MMI) dipastikan akan hadir ke Indonesia pada bulan September mendatang. Kemungkinan besar Mazda2 Skyactiv ini akan dipamerkan di Indonesia International Motor Show yang akan berlangsung pada tanggal 18-28 September mendatang, dan menjadi pesaing mobil-mobil sejenis dari produsen lain. Desain dan […]

Tips Ampuh Mengatasi Aplikasi Android Yang Tidak Bisa Diupdate

Seringkali, pengguna Android merasa frustrasi ketika aplikasi di perangkat mereka tidak dapat diperbarui. Kondisi ini dapat mengganggu pengalaman pengguna yang ingin mendapatkan fitur terbaru dan perbaikan keamanan. Meskipun pembaruan aplikasi adalah hal yang umum, namun terkadang muncul kendala yang membuat proses ini tidak berjalan mulus. Aplikasi android yang tidak bisa diupdate bisa menjadi masalah umum, […]

Harga dan Spesifikasi Toyota Sequoia, SUV Keren dari Jepang

Jika Amerika merilis mobil type SUV mewah seperti Ford Expedition, GMC Yukon dan Chevrolet Tahoe, maka produsen mobil Toyota dari Jepang juga tidak mau kalah dengan meluncurkan mobil Toyota Sequoia yang merupakan turunan dari Toyota Tundra yang memiliki spesifikasi full size sebagai kendaraan multi fungsi. Sebagaimana yang kita ketahui bahwa mobil tipe SUV (Sport Utility […]

Cara Membuka Kunci Kartu SIM Di HP Android

Ketika berhadapan dengan perangkat Android, ada kalanya kita perlu membuka kunci kartu SIM. Prosedur ini adalah langkah yang umumnya diperlukan ketika Anda mengganti kartu SIM atau ingin mengaktifkan perangkat Anda untuk pertama kalinya. Pada saat seperti itu, pengetahuan tentang cara membuka kunci kartu SIM pada perangkat Android menjadi sangat berharga. Mengatasi situasi ini biasanya melibatkan […]