Harga No.1 Mi4, Smartphone Layar 5 Inci Prosesor Quad Core

Salah satu produsen alat telekomunikasi telah merancang sebuah smartphone yang diberi nama No.1 Mi4. Mungkin sebagian dari kita sudah pernah mendengar smartphone dengan seri Mi4. Ya, menurut informasi yang kita dapat dari gizchina, No.1 terinspirasi dari salah satu hasil desain produsen asal negara China yakni Xiaomi yang telah menghadirkan Xiaomi Mi4 seperti yang telah dibahas pada artikel hargabaru.com sebelumnya. Meskipun memiliki kemiripan seri smartphone, namun spesifikasi yang ditawarkan tentunya sedikit berbeda apalagi harga yang ditawarkan pun terbilang cukup murah.

Gambar No.1 Mi4
Gambar No.1 Mi4

Fitur dan Spesifikasi No.1 Mi4

Hadir dengan mengusung layar In-Plane Switching OGS ukuran 5 inci beresolusi 1280 x 720 piksel. Didukung chipset MediaTek MTK6582, dipersenjatai oleh prosesor Quad Core dengan kecepatan mencapai 1.3 GHz dan dikombinasikan dengan Random Access Memory sebesar 1 GB. Smartphone ini berjalan dengan menggunakan sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat. Sebagai media penyimpanan, No.1 Mi4 memiliki memori internal berkapasitas 16 GB yang sudah dipastikan mampu menampung beberapa data seperti lagu-lagu, foto-foto, aplikasi dan beberapa data penting lainnya.

Gambar No.1 Mi4
Gambar No.1 Mi4
Gambar No.1 Mi4
Gambar No.1 Mi4

Untuk sektor fotografi, smartphone ini memiliki dua buah fitur kamera yakni kamera depan dan kamera belakang sama seperti yang terdapat dalam Xiaomi Mi4. Pada kamera bagian depan beresolusi 8 megapiksel yang sangat mendukung untuk kegiatan selfie, sedangkan pada kamera belakang yang berfungsi sebagai kamera utama memiliki resolusi 13 megapiksel yang mampu menghasilkan gambar yang sangat jernih dan tajam. Untuk konektivitas, smartphone ini mendukung untuk jaringan 3G, WiFi, GPS, Bluetooth. Namun untuk menjalankan semua aplikasi yang terdapat didalamnya, smartphone ini didukung oleh baterai yang sangat berbeda yakni hanya berkapasitas 2250 mAh.

Gambar No.1 Mi4
Gambar No.1 Mi4

Berikut beberapa spesifikasi yang terdapat pada No.1 Mi4

  • Layar IPS OGS berukuran 5 inci resolusi 1280 x 720 piksel
  • Chipset MediaTek MTK6582
  • Prosesor Quad Core berkecepatan 1.3 GHz
  • 1 GB Random Access Memory
  • Sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat
  • Memori internal berkapasitas 16 GB
  • Kamera utama beresolusi 13 megapiksel
  • Kamera sekunder 8 megapiksel
  • Baterai berkapasitas 2250 mAh

Harga No.1 Mi4

Smartphone yang memiliki dua pilihan warna yakni warna hitam dan putih ini dibanderol dengan harga yang terbilang murah. Harga No.1 Mi4 sekitar $ 130 hingga $ 160 atau setara dengan Rp. 1.5 juta hingga Rp. 1.9 jutaan. Bagi anda yang ingin mengetahui harga dan spesifikasi smartphone dengan merek lain seperti Nubia Z7 Max baru bisa anda temukan dalam artikel yang telah kami sajikan sebelumnya.

Harga Lenovo S856 Android KitKat Layar 5.5 Inci

Prev Post

Salah satu produsen alat telekomunikasi telah merancang sebuah smartphone yang diberi nama No.1 Mi4. Mungkin sebagian dari kita sudah pernah mendengar smartphone dengan seri Mi4. Ya, menurut informasi yang kita dapat dari gizchina, No.1 terinspirasi dari salah satu hasil desain produsen asal negara China yakni Xiaomi yang telah menghadirkan Xiaomi Mi4 seperti yang telah dibahas pada artikel hargabaru.com […]

Harga ZOOZ N910F Android KitKat Layar 5.7 Inci

Next Post

Salah satu produsen alat telekomunikasi telah merancang sebuah smartphone yang diberi nama No.1 Mi4. Mungkin sebagian dari kita sudah pernah mendengar smartphone dengan seri Mi4. Ya, menurut informasi yang kita dapat dari gizchina, No.1 terinspirasi dari salah satu hasil desain produsen asal negara China yakni Xiaomi yang telah menghadirkan Xiaomi Mi4 seperti yang telah dibahas pada artikel hargabaru.com […]

Related Post

Harga Lenovo A858T, Ponsel Android Khusus Wanita

Dunia gadget semakin banyak mendatangkan produsen-produsen yang sangat kreatif dalam menjalankan setiap usahanya. Mampu menciptakan sebuah perangkat telekomunikasi dengan berbagai kelebihan tentunya itu jadi salah satu kesuksesan yang mereka raih. Dan saat ini para wanitalah yang rupanya sangat dimanjakan dalam hal desain sebuah ponsel. Jika beberapa pabrikan alat telekomunikasi merancang sebuah Handphone khusus untuk wanita […]

Harga Mito Fantasy U A60 Dual Kamera LED Flash

Semakin banyaknya produk smartphone yang telah merajalela di pasar tanah air khususnya hasil dari rancangan beberapa vendor asing, tidak membuat produsen dalam negeri merasa berkecil hati. Dengan adanya hal demikian, membuat produsen lokal kita semakin tertantang untung bisa terus bersaing dalam menghadirkan produk yang berkualitas. Salah satunya adalah Mito, setelah beberapa hari yang lalu meluncurkan […]

Acer Liquid Z5 Spesifikasi Dual Core Kamera 5 MP

Acer yang mempromosikan produk terbarunya dengan prosessor dual core dan kamera 5 MP ini dinamai dengan Acer Liquid Z5. Smartphone ini akan di harapkan menjadi ponsel pintar yang laris manis di pasaran sebab beberapa fitur dan spesifikasinya cukup mendukung untuk pekerjaan apalagi harganyanya pun cukup terjangkau di kantong. Dengan ukuran layar selebar 5 inci Acer Liquid Z5 […]

HTC Desire 316 Android 5 Inci CPU Quad Core

Smartphone android yang mempunyai kecepatan Prosessor quad core ini baru baru telah di pasarkan di china terlihat jelas ketika hp terbaru HTC ini dipublikasikan pada situs resmi htc china. Spesifikasi htc desire 516 yang sebelumnya di beritakan mempunyai spesifikasi yang sama pula. HTC Desire 316 yang memakai lebar layar 5 inci ini memakai resolusi qHD 960 x […]

Harga Zopo ZP1000 Kamera 5 Megapiksel untuk Selfie

Pada artikel sebelumnya kita telah mengulas fitur dan spesifikasi yang terdapat dalam smartphone Zopo ZP999. Kali ini produsen asal negara China tersebut akan memperkenalkan hasil rancangannya yang di beri nama Zopo ZP1000. Smartphone ini tidak terlalu jauh berbeda dengan produk sebelumnya serta berbagai gadget dari vendor lain yang dibekali dengan layar sentuh. Meskipun hadir dengan versi angka […]