Harga Intex Aqua Amaze Layar 5 Inci Prosesor Octa-Core

Intex yang merupakan salah satu perusahaan alat elektronik asal negara India kini semakin gencar dalam memperkenalkan hasil rancangannya. Rupanya produsen tersebut sudah sejak dulu telah siap untuk bersaing dengan beberapa vendor lainnya yang telah lebih dulu mewarnai pasar gadget. Smartphone terbaru yang dikeluarkan oleh pabrikan ini diberi nama Intex Aqua Amaze. Jika beberapa hasil produksi dari Intex menawarkan harga yang terbilang murah, smartphone ini nampaknya memiliki harga yang sedikit lebih mahal dari Intex Aqua Style X. Namun, dengan harga yang seperti itu tentunya kualitas yang ditawarkan pun lebih bagus dan spesifikasi yang disematkan didalamnya pun tentunya lebih canggih.

Intex Aqua Amaze
Gambar Intex Aqua Amaze

Fitur dan Spesifikasi Intex Aqua Amaze

Intex Aqua Amaze hadir dengan layar IPS 5 inci beresolusi 1280 x 720 piksel HD, ditenagai oleh prosesor Octa-Core MediaTek MT6592M berkecepatan 1.4 GHz dikombinasikan dengan Random Access Memory sebesar 1 GB. Smartphone ini memiliki dimensi 145.5 mm x 70 mm x 7.6 mm berjalan dengan menggunakan sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat sama seperti kebanyakan hasil produksi dari beberapa vendor lain.

Intex Aqua Amaze
Gambar Intex Aqua Amaze

Untuk kepentingan fotografi, Intex Aqua Amaze memiliki dua buah kamera yakni kamera depan dan kamera belakang yang berkualitas. Untuk kamera depannya beresolusi 5 megapiksel yang bagus untuk mengabadikan moment penting dalam keseharian, kapan dan dimana pun anda berada atau yang biasa kita dengar sekarang dengan istilah selfie. Bagi pecinta selfie tentunya smartphone ini salah satu pilihan terbaik. Sedangkan untuk kamera belakang atau kamera utama beresolusi 13 megapiksel yang dilengkapi dengan LED flash. Tentunya kualitas dari hasil jepretan kamera ini sudah tidak diragukan lagi, begitu jernih dan sangat bagus. Intex Aqua Amaze mendukung untuk konektivitas seperti 3G HSPA+, WiFi 802.11 b/g/n, GPS serta bluetooth dan berbagai fitur lainnya. Sebagai media penyimpanan, terdapat pula memori internal berkapasitas 8 GB serta memiliki kartu slot microSD yang dapat diperluas hingga 32 GB. Untuk menjalankan berbagai aplikasi yang terdapat didalamnya tentunya dibutuhkan sebuah penopang daya, Intex Aqua Amaze menggunakan sebuah baterai yang berkapasitas 2000 mAh.

Intex Aqua Amaze
Gambar Intex Aqua Amaze

Berikut spesifikasi Intex Aqua Amaze

  • Layar IPS 5 inci beresolusi 1280 x 720 piksel HD
  • Prosesor Octa-Core MediaTek MT6592M berkecepatan 1.4 GHz
  • 1 GB Random Access Memory
  • Dimensi 145.5 mm x 70 mm x 7.6 mm
  • Sistem Operasi berbasis Android 4.4 KitKat
  • Dual SIM
  • Memori Internal 8 GB
  • Kartu slot MicroSD up to 32 GB
  • Kamera Utama 13 megapiksel, LED flash
  • Kamera sekunder 5 megapiksel
  • Konektivitas 3G HSPA+, WiFi 802.11 b/g/n, blueetooth dan GPS
  • FM Radio, 3.5 mm audio jack
  • Baterai 2000 mAh
Intex Aqua Amaze
Gambar Intex Aqua Amaze

Harga Intex Aqua Amaze

Belum diketahui kapan Intex Aqua Amaze bisa dipasarkan di tanah air, namun di negaranya sendiri sudah mulai dipasarkan. Seperti yang dituliskan sebelumnya, smartphone ini ditawarkan dengan harga yang sedikit lebih mahal dari sebelumnya. Harga Intex Aqua Amaze adalah sekitar Rs. 10690 atau setara dengan Rp. 2.1 jutaan. Untuk anda yang ingin mengetahui harga dan spesifikasi smartphone lainnya seperti LG L45 baru bisa ditemukan dalam artikel yang telah kami sajikan untuk anda.

Harga Lenovo RocStar Android KitKat Cukup Murah
Prev Post

Intex yang merupakan salah satu perusahaan alat elektronik asal negara India kini semakin gencar dalam memperkenalkan hasil rancangannya. Rupanya produsen tersebut sudah sejak dulu telah siap untuk bersaing dengan beberapa vendor lainnya yang telah lebih dulu mewarnai pasar gadget. Smartphone terbaru yang dikeluarkan oleh pabrikan ini diberi nama Intex Aqua Amaze. Jika beberapa hasil produksi […]

Harga Archos 50 Diamond Android KitKat 4G LTE
Next Post

Intex yang merupakan salah satu perusahaan alat elektronik asal negara India kini semakin gencar dalam memperkenalkan hasil rancangannya. Rupanya produsen tersebut sudah sejak dulu telah siap untuk bersaing dengan beberapa vendor lainnya yang telah lebih dulu mewarnai pasar gadget. Smartphone terbaru yang dikeluarkan oleh pabrikan ini diberi nama Intex Aqua Amaze. Jika beberapa hasil produksi […]

Related Post

Harga Huawei Ascend P7 mini Hp Tipis layar 4.5 inci

Huawei yang beberapa waktu lalu memperkenalkan Ascend P7 kini kembali dengan versi mininya yakni Huawei Ascend P7 mini yang telah dikabarkan akan lebih dulu dipasarkan dari versi regulernya. Ini sangat berbeda dari vendor vendor smartphone lainnya seperti samsung Galaxy S4 Mini dan Oppo N1 Mini strategi marketing yang dimiliki huawei memang agak sedikit berbeda. Huawei Ascend P7 mini yang mempunyai […]

Teknik Efektif Merekam Layar Di Android Untuk Berbagai Kebutuhan

Mengabadikan momen penting atau berbagi panduan dengan teman seringkali melibatkan merekam layar di perangkat Android. Prosesnya dapat terasa sederhana, tetapi untuk mereka yang baru mengenal, mungkin memerlukan panduan singkat. Nah, jika ingin tahu bagaimana cara merekam layar di Android, mari kita jelajahi langkah-langkah dasar yang perlu Anda ketahui. Langkah pertama dalam merekam layar di perangkat […]

Dafar Harga Terbaru Handphone Cyrus

Cyrus yaitu merk product broadband perangkat mencakup modem, router, android phone, serta android tablet dibawah naungan PT. Mitra Komunikasi Nusantara. PT. Mitra Komunikasi terkenal memiliki komitmen untuk melayani keperluan orang-orang Indonesia bakal broadband perangkat dengan mendatangkan lini–lini product inovatif serta berkwalitas. Lewat jaringan distribusi nasional dengan sebagian kantor cabang yang menyebar di sebagian kota mungkin […]

Memahami Cara Efektif Menggunakan Aplikasi Termux Di Android

Aplikasi Termux di Android telah menjadi pusat perhatian para pengguna teknologi yang ingin menggali lebih dalam dunia pemrograman dan pengelolaan sistem. Dengan antarmuka yang sederhana dan aksesibilitas yang mudah, pengguna dapat menjalankan berbagai perintah terminal di perangkat mereka. Meskipun dirancang untuk para penggemar IT, aplikasi ini juga menarik minat mereka yang ingin belajar lebih banyak […]

Cara Ubah Android Jadi Pc

Bayangkan saja, menggabungkan kemudahan penggunaan ponsel pintar dengan daya tahan dan fungsionalitas komputer. Meskipun tidak dapat membahas langkah-langkah teknis di sini, namun konsepnya menarik untuk dijelajahi. Apakah hal ini benar-benar memungkinkan? Bagaimana caranya? Mari kita buka pintu ke dunia teknologi yang selalu menghadirkan kejutan!. Transformasi Android Menjadi PC: Mengungkap Cara yang Menarik Dalam era digital […]