Harga Archos 50 Diamond Android KitKat 4G LTE

Kabar gembira buat para pecinta smartphone dimana pun anda berada. Salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari Perancis yakni Archos, kembali memperkenalkan sebuah smartphone rancangan terbarunya yang diberi nama Archos 50 Diamond. Jika pada beberapa hasil rancangan yang lalu-lalu menawarkan harga yang cukup murah seperti Archos 40 Cesium, Archos 50 Diamond yang diperkenalkan dalam salah satu acara di Paris tersebut merupakan smartphone yang tergolong dalam kelas high end. Kehadiran smartphone ini diharapkan bisa meraih kesuksesan seperti yang dialami oleh smartphone dari berbagai vendor lainnya.

Archos 50 Diamond
Gambar Archos 50 Diamond

Fitur dan Spesifikasi Archos 50 Diamond

Archos 50 Diamond datang dengan menggunakan sistem operasi berbasis Android 4.4 atau disebut KitKat. Dengan menggunakan layar sentuh IPS 5 inci beresolusi 1080 1920 piksel, dipersenjatai oleh prosesor Octa-Core Cortex-A53 Qualcomm Snapdragon 615 chipset 64-bit dengan kecepatan mencapai 1.7 GHz yang dikombinasikan dengan 2 GB Random Access Memory. Archos 50 Diamond memiliki dimensi 146 mm x 70.4 mm x 8 mm dan beratnya hingga 146 gram.

Archos 50 Diamond
Gambar Archos 50 Diamond

Smartphone ini didukung oleh dual SIM serta menawarkan konektivitas LTE Cat.4. Sebagai media penyimpanan, Archos 50 Diamond memiliki memori internal berkapasitas 16 GB serta terdapat pula kartu slot microSD yang dapat menyimpan beberapa banyak data seperti foto, lagu-lagu, aplikasi dan lainnya karena kartu slot ini bisa diperluas. Untuk keperluan fotografi, smartphone ini memliki dua buah kamera yakni kamera depan dan kamera belakang. Bagi para pecinta selfie tentunya kamera depan pada smartphone ini sangat bagus untuk mengabadikan setiap moment penting dalam keseharian karena memiliki resolusi 8 megapiksel. Sedangkan untuk kamera utama atau kamera yang berada pada bagian belakang beresolusi 16 megapiksel yang tentunya kualitas gambar dari hasil jepretan kamera ini sangat jernih dan sangat bagus apalagi dilengkapi dengan LED flash. Archos 50 Diamond disuplai oleh baterai yang berkapasitas 2700 mAh yang bisa bertahan hingga beberapa jam.

Archos 50 Diamond
Gambar Archos 50 Diamond

Berikut spesifikasi Archos 50 Diamond

  • Layar sentuh IPS 5 inci dengan resolusi 1080 x 1920 piksel
  • Prosesor Octa-Core Cortex-A53  Qualcomm Snapdragon 615 chipset 64-bit 1.7 GHz
  • Random Access Memory 2 GB
  • Dimensi 146 mm x 70.4 mm x 8 mm
  • Berat 146 gram
  • Sistem Operasi berbasis Android 4.4 KitKat
  • Kamera Utama/Kamera Belakang 16 megapiksel, LED flash
  • Kamera Sekunder/Kamera depan 8 megapiksel
  • Memori Internal 16 GB
  • Kartu Slot MicroSD
  • Konektivitas LTE Cat.4
  • Baterai 2700 mAh

Harga Archos 50 Diamond

Sedikit informasi, Archos 50 Diamond mulai akan dipasarkan pada awal 2015. Dengan beberapa spesifikasi yang sangat menarik ditambah dengan konektivitas LTE menjadikan smartphone ini dibanderol dengan harga yang cukup layak. Harga Archos 50 Diamond sekitar €199 atau setara dengan Rp. 3 jutaan. Bagi anda yang ingin mengetahui informasi smartphone lainnya yang khusus untuk orang tua, tentunya Philips Xenium X2566 bisa jadi salah satu pilihan menarik. Spesifikasi dan harga baru bisa anda temukan dalam artikel yang telah kami suguhkan untuk anda.

Harga Intex Aqua Amaze Layar 5 Inci Prosesor Octa-Core
Prev Post

Kabar gembira buat para pecinta smartphone dimana pun anda berada. Salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari Perancis yakni Archos, kembali memperkenalkan sebuah smartphone rancangan terbarunya yang diberi nama Archos 50 Diamond. Jika pada beberapa hasil rancangan yang lalu-lalu menawarkan harga yang cukup murah seperti Archos 40 Cesium, Archos 50 Diamond yang diperkenalkan dalam […]

Harga LG Liger (F490L) Layar 5.9 Inci Prosesor Octa Core
Next Post

Kabar gembira buat para pecinta smartphone dimana pun anda berada. Salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari Perancis yakni Archos, kembali memperkenalkan sebuah smartphone rancangan terbarunya yang diberi nama Archos 50 Diamond. Jika pada beberapa hasil rancangan yang lalu-lalu menawarkan harga yang cukup murah seperti Archos 40 Cesium, Archos 50 Diamond yang diperkenalkan dalam […]

Related Post

Harga LG L45 Android KitKat Cukup Terjangkau

Lucky Goldstar (LG) rupanya tidak setengah-setengah dalam memperkenalkan hasil rancangan yang berkualitas untuk para penggemar smartphone. Setelah beberapa hari yang lalu meluncurkan berbagai smartphone yang memiliki harga yang cukup fantastis seperti LG G4, kali ini produsen alat elektronik asal negara Korea Selatan tersebut mengeluarkan hasil desain terbarunya yang memiliki harga yang terbilang murah. Smartphone terbaru […]

Strategi Cerdas Mendapatkan Robux Gratis Di Roblox Android

Berpikir tentang cara mendapatkan Robux gratis di Roblox Android? Ini adalah topik yang sering menjadi perbincangan di kalangan para pemain game. Mencari cara untuk meningkatkan kekayaan dalam permainan adalah naluri alami, dan Robux adalah mata uang dalam game yang memainkan peran penting dalam pengalaman bermain Roblox. Namun, sebelum melangkah lebih jauh, penting untuk mengingat bahwa […]

Mengungkap Cara Membuka File EXO Di Android Dengan Lebih Mudah

Exo di perangkat Android Anda? Jangan khawatir, Anda tidak sendirian. Banyak pengguna Android juga mengalami hal serupa dan ingin tahu cara mengatasi masalah ini. Pertama-tama, penting untuk menyadari bahwa file dengan ekstensi .Exo sebenarnya adalah bagian dari format file yang digunakan oleh aplikasi streaming video. Format ini digunakan untuk menyimpan data video yang diputar melalui […]

Spesifikasi HTC Desire 820, Bakal Memakai Prosessor Quad-Core 64-bit

Perusahaan HTC Corporation yang bermarkas di Taipei sedang membuat smartphone android baru yang dikabarkan akan memakai prosessor quad-core 64-bit. Smartphone baru ini akan memperluas keluarga Desire yang merupakan salah satu keluarga smartphone andalan dari HTC. Berita yang ditampilkan pada laman Twitter HTC memperlihatkan logo Qualcomm Snapdragon yang akan menjadi chipset pasangan prosessor 64-bit tersebut. Menurut […]

Daftar Harga Terbaru Mobil Mazda

Mazda Motor Corporation (Matsuda Kabushiki-gaisha) Yaitu perusahaan Jepang yang bergelut di bidang otomotif . Perusahaan ini didirikan pada  tahun 1920 serta bermarkas di Fuchu, Distrik Aki, Hiroshima, Jepang. Perusahaan ini mempekerjakan 39 Ribuan pekerjanya pada 31 Maret 2008. Pada Saat tahun 2007 lalu, Mazda menghasilkan 1, 3 juta mobil Di seluruh dunia. product yang berkwalitas […]