Harga Doogee DG900 Android KitKat Layar 5 Inci & Kamera 16 Megapiksel

Doogee yang merupakan salah satu produsen alat elektronik yang berasal dari negara China, rupanya tidak mau ketinggalan dalam menghadirkan smartphone yang diharapkan bisa ikut serta mewarnai pasar gadget dunia. Seperti yang dilakukan para vendor lain yang juga berasal dari negara yang sama misalnya Elephone G6 yang hadir dengan harga yang murah, Doogee menghadirkan sebuah smartphone terbaru yang diberi nama Doogee DG900 yang juga menawarkan harga yang cukup terjangkau.

Doogee DG900
Gambar Doogee DG900

Fitur dan Spesifikasi Doogee DG900

Doogee DG900 hadir dengan mengusung layar 5 inci dengan resolusi 1920 x 1080 piksel dengan kerapatan piksel mencapai 441 piksel per inci yang dilengkapi dengan Corning Gorilla Glass yang mampu melindungi layar dari goresan-goresan tiga kali lebih tahan dari kaca normal, dipersenjatai oleh prosesor MTK6592 Octa-Core Cortex A7 berkecepatan 1.7 GHz dan GPU Mali 450 dikombinasikan dengan Random Access Memory 2 GB. Smartphone yang memiliki dimensi 153 x  76 x 6.9 mm serta berat mencapai 134.4 gram ini berjalan dengan menggunakan sistem Android 4.4 atau disebut KitKat.

Doogee DG900
Gambar Doogee DG900

Sama seperti smartphone dari vendor lain yang memiliki kamera, Doogee DG900 juga memiliki dua buah kamera yakni kamera utama dan kamera depan. Untuk kamera utama atau yang berada pada bagian belakang memiliki kapasitas 16 megapiksel yang juga bisa merekam setiap saat dengan hasil yang sangat jelas. Sedangkan untuk kamera depannya berkapasitas 8 megapiksel yang bisa digunakan untuk berfoto-foto, mengabadikan setiap moment penting dalam keseharian anda, tentunya kamera ini sangat cocok untuk para pecinta selfie. Untuk penyimpanan data, Doogee DG900 menyiapkan memori internal berkapasitas 16 GB serta memiliki kartu slot microSD yang dapat diupgrade hingga 64 GB. Tentunya sebuah penyimpanan yang besar kalau hanya untuk menyimpan foto-foto, lagu dan aplikasi serta beberapa data lainnya.

Doogee DG900
Gambar Doogee DG900

Doogee DG900 didukung jaringan dual band yakni 2G seperti GSM 850/900/1800/1900MHz, dan untuk 3G seperti WCDMA 850/2100 MHz. Disamping itu, terdapat pula berbagai fitur seperti WiFi 802.11 b/g/n, WiFi direct, hotspot, bluetooth, GPS dan sebagainya. Sebagai penopang daya, smartphone ini dilengkapi oleh baterai yang berkapasitas 2600 mAh yang mampu bertahan hingga berjam-jam.

Berikut spesifikasi Doogee DG900

  • Layar IPS 5 inci resolusi 1920 x1080 piksel (Corning Gorilla Glass)
  • Jaringan 2G : GSM 850/900/1800/1900 MHz; 3G WCDMA 850/2100 MHz
  • Prosesor MTK6592 Octa-Core Cortex A7 berkecepatan 1.7 GHz
  • GPU Mali-450
  • 2 GB Random Access Memory
  • Sistem Android 4.4 KitKat
  • Dimensi 153 x  76 x 6.9 mm
  • Berat 134.4 gram
  • Kamera Utama 16 Megapiksel
  • Kamera Depan 8 Megapiksel
  • Memori Internal 16 GB
  • Kartu Slot microSD up to 64 GB
  • Baterai 2600 mAh.
Doogee DG900
Gambar Doogee DG900

Harga Doogee DG900

Beberapa fitur dan spesifikasi menarik telah disematkan dalam smartphone ini, tak salah jika dibanderol dengan harga yang bisa dibilang cukup mahal. Harga Doogee DG900 yakni $ 229.99 atau setara dengan Rp. 2.8 jutaan. Namun sebelum memutuskan jenis smartphone yang akan dibeli, mungkin anda ingin mengetahui harga dan spesifikasi smartphone lainnya seperti Jiayu F2 baru bisa anda temukan dalam artikel yang telah kami sajikan disini. Siapa tahu smartphone ini bisa jadi pilihan yang terbaik buat anda.

Harga Xolo One Layar 4.5 Inci Android KitKat
Prev Post

Doogee yang merupakan salah satu produsen alat elektronik yang berasal dari negara China, rupanya tidak mau ketinggalan dalam menghadirkan smartphone yang diharapkan bisa ikut serta mewarnai pasar gadget dunia. Seperti yang dilakukan para vendor lain yang juga berasal dari negara yang sama misalnya Elephone G6 yang hadir dengan harga yang murah, Doogee menghadirkan sebuah smartphone terbaru […]

Harga Intex Aqua Style X Android KitKat 1 Jutaan
Next Post

Doogee yang merupakan salah satu produsen alat elektronik yang berasal dari negara China, rupanya tidak mau ketinggalan dalam menghadirkan smartphone yang diharapkan bisa ikut serta mewarnai pasar gadget dunia. Seperti yang dilakukan para vendor lain yang juga berasal dari negara yang sama misalnya Elephone G6 yang hadir dengan harga yang murah, Doogee menghadirkan sebuah smartphone terbaru […]

Related Post

Harga OnePlus Two, Spesifikasi Ponsel Terbaru Kamera 16 MP

OnePlus yang merupakan salah satu produsen alat telekomunikasi yang beberapa bulan lalu memperkenalkan salah satu hasil desainnya yang bernama OnePlus One kini kembali merilis ponsel terbarunya yang diberi nama OnePlus Two. OnePlus yang dikenal sebagai pabrikan yang selalu menawarkan produk dengan harga yang sangat, dan itu menjadi daya tarik tersendiri dari OnePlus untuk para pecintanya. Namun […]

Mengoptimalkan Kinerja Android Mudah Uninstall Aplikasi Bawaan

Ponsel Android modern seringkali dilengkapi dengan berbagai aplikasi bawaan yang telah terpasang sejak awal. Meskipun beberapa dari aplikasi ini bisa menjadi berguna, banyak pengguna merasa terbebani oleh aplikasi-aplikasi tersebut. Apakah Anda termasuk salah satunya? Mari kita bahas tentang cara mengatasi masalah ini. Proses uninstall aplikasi bawaan di Android mungkin tampak seperti tantangan, tetapi sebenarnya cukup […]

Harga Mito Fantasy U A60 Dual Kamera LED Flash

Semakin banyaknya produk smartphone yang telah merajalela di pasar tanah air khususnya hasil dari rancangan beberapa vendor asing, tidak membuat produsen dalam negeri merasa berkecil hati. Dengan adanya hal demikian, membuat produsen lokal kita semakin tertantang untung bisa terus bersaing dalam menghadirkan produk yang berkualitas. Salah satunya adalah Mito, setelah beberapa hari yang lalu meluncurkan […]

Strategi Cerdas Mendapatkan Robux Gratis Di Roblox Android

Berpikir tentang cara mendapatkan Robux gratis di Roblox Android? Ini adalah topik yang sering menjadi perbincangan di kalangan para pemain game. Mencari cara untuk meningkatkan kekayaan dalam permainan adalah naluri alami, dan Robux adalah mata uang dalam game yang memainkan peran penting dalam pengalaman bermain Roblox. Namun, sebelum melangkah lebih jauh, penting untuk mengingat bahwa […]

Harga Micromax Android One Canvas A1 Smartphone Entry Level

Micromax akhirnya merilis juga smartphone Android One teranyar yang merupakan hasil kerjasamanya antara Google dan juga dengan dua vendor smartphone senegaranya yaitu Spice dengan Karbonn. Karbonn sendiri telah merilis Karbonn Sparkle V dan Spice juga telah mengeluarkan Spice Dream Uno. Kini giliran Micromax meluncurkan Canvas A1 yang menggunakan platform dari Google yang serupa dengan yang dipergunakan oleh kedua rekannya […]