Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S Duos 3

Berbeda dengan smartphone baru Samsung Galaxy S5 mini yang baru-baru ini telah dirilis ke publik, smartphone dual-SIM Samsung Galaxy S Duos 3 yang belum resmi diluncurkan oleh pihak Samsung namun sudah muncul dan ditawarkan di sebuah retail di India. Dengan nomor model SM-G313HU yang hampir mirip dengan nomor model untuk Samsung Galaxy Ace NXT yaitu SM-GH313H. Nomor model yang hampir sama ini menunjukkan kemiripan spesifikasi yang dibawa oleh kedua smartphone tersebut.

Samsung Galaxy S Duos 3 ini membawa konektivitas jaringan yang berjalan pada jaringan EDGE/GPRS Quad-Band 850/900/1800/1900 MHz dengan koneksi data yang berkecepatan HSDPA 21Mbps dan HSUPA 5,76 Mbps 900/2100 MHz, Bluetooth v4.0, WiFi, WiFi Direct dan GPS.

Samsung Galaxy S Duos 3 (1)
Samsung Galaxy S Duos 3

Dengan ukuran layar sebesar WVGA 4 inci 480 x 800 piksel, Samsung Galaxy  S Duos 3 ini berjalan di atas sistem operasi Android v. 4.4 Kitkat. Kamera utama dibekali kamera yang berkekuatan 5MP yang dilengkapi dengan lampu LED flash serta kamera VGA di bagian depannya.

Samsung Galaxy S Duos 3
Samsung Galaxy S Duos 3

Samsung Galaxy S Duos 3 ini memakai prosessor dual-core 1 GHz dengan 512MB RAM dan penyimpanan internal sebesar 4GB yang dapat diperluas dengan microSD. Baterai yang digunakan untuk sumber tenaga memiliki kapasitas 1.500 mAh.

Samsung Galaxy S Duos 3
Samsung Galaxy S Duos 3

Jika dibandingkan dengan spesifikasi yang dibawa oleh Samsung Galaxy Ace NXT yang memiliki nomor model yang hampir sama dengan Samsung Galaxy S Duos 3 ini, Galaxy S Duos 3 sedikit lebih unggul dengan kamera yang memiliki resolusi yang sedikit lebih besar dan juga sudah menggunakan prosessor dual-core.

Spesifikasi Samsung Galaxy S Duos 3

Jaringan Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2
Jaringan 3G HSDPA dan HSUPA 900 /2100 MHz
SIM Dual SIM (Dual stand-by)
Body Dimensi 121.4 x 62.9 x 10.7 mm (4.78 x 2.48 x 0.42 in)
Berat 123 g (4.34 oz)
Layar Tipe TFT capacitive touchscreen, 16M Warna
Ukuran 480 x 800 piksel, 4.0 inci (~233 ppi pixel density)
Multitouch
Suara Alert Tipes Vibration, MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Ya
3.5mm jack Ya
Memori Slot Memori microSD, Hingga 32 GB
Internal 4 GB, 512 MB RAM
Data GPRS Ya
EDGE Ya
Speed HSDPA 21 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot
Bluetooth v4.0, A2DP
USB microUSB v2.0
Kamera Utama 5 MP, LED flash
Fitur Geo-tagging
Video
Kamera Depan VGA
Fitur OS Android OS, v4.4.2 (KitKat)
Prosessor 1GHz
Sensors Accelerometer
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser HTML
Radio FM radio
GPS Ya, with A-GPS, GLONASS
Java Ya, via Java MIDP emulator
Warna Hitam
– SNS integration
– MP3/eAAC+/WAV/Flac player
– MP4/H.263/H.264 player
– Organizer
– Photo viewer/editor
– Voice memo/dial
– Predictive text input
Baterai Jenis Li-Ion 1500 mAh
Stand-by
Waktu Bicara

Harga Samsung Galaxy S Duos 3

Samsung Galaxy S Duos 3 yang dijual di India tersebut dibanderol dengan harga INR 8.590 atau sekitar $ 141 yang jika dirupiahkan sebesar Rp. 1,6 juta. Harga ini cukup setara dengan spesifikasi yang dibawa oleh smartphone ini. Jika anda ingin melihat smartphone baru lainnya yang juga memiliki harga yang cukup ramah di kantong, anda bisa membacanya di sini.

Motorola Nexus 6, Spesifikasi Keren Dengan Android L
Prev Post

Berbeda dengan smartphone baru Samsung Galaxy S5 mini yang baru-baru ini telah dirilis ke publik, smartphone dual-SIM Samsung Galaxy S Duos 3 yang belum resmi diluncurkan oleh pihak Samsung namun sudah muncul dan ditawarkan di sebuah retail di India. Dengan nomor model SM-G313HU yang hampir mirip dengan nomor model untuk Samsung Galaxy Ace NXT yaitu SM-GH313H. Nomor model yang hampir sama […]

Spesifikasi Sony Xperia Z3 Compact, Mirip Dengan Dugaan Sebelumnya
Next Post

Berbeda dengan smartphone baru Samsung Galaxy S5 mini yang baru-baru ini telah dirilis ke publik, smartphone dual-SIM Samsung Galaxy S Duos 3 yang belum resmi diluncurkan oleh pihak Samsung namun sudah muncul dan ditawarkan di sebuah retail di India. Dengan nomor model SM-G313HU yang hampir mirip dengan nomor model untuk Samsung Galaxy Ace NXT yaitu SM-GH313H. Nomor model yang hampir sama […]

Related Post

Mengungkap Ragam Aplikasi Android Yang Sangat Berguna

Aplikasi Android yang sangat berguna selalu menjadi topik menarik bagi pengguna smartphone. Dalam dunia yang terus berkembang, aplikasi-aplikasi ini telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari. Mereka tidak hanya mempermudah berbagai tugas, tetapi juga memberikan hiburan yang tak terbatas. Mari kita jelajahi beberapa di antaranya. Dalam kehidupan yang penuh aktivitas ini, tidak ada yang […]

Solusi Ampuh: Cara Mengembalikan Data Android Yang Terhapus

Kehilangan data di perangkat Android bisa menjadi pengalaman yang mengecewakan. Terkadang, data yang penting bisa tiba-tiba lenyap, entah itu karena kesalahan pengguna atau masalah teknis. Namun, jangan khawatir, ada beberapa cara yang dapat dicoba untuk mengembalikan data Android yang terhapus. Saat kita menyadari bahwa foto-foto berharga, pesan penting, atau file penting telah menghilang dari perangkat […]

Harga Advan Vandroid S5 Android Layar 5.3 Inci

Advan yang merupakan salah satu produsen alat telekomunikasi dalam negeri rupanya semakin tenar dengan hadirnya beberapa rancangannya yang telah mewarnai pasar tanah air dan mampu menghipnotis masyarakat lewat beberapa keunggulan dari setiap produknya. Tidak terlalu berbeda dengan hasil desainnya yang lain seperti Advan Vandroid S5H yang hadir dengan harga yang cukup terjangkau, Advan menghadirkan hasil […]

Inilah Daftar Harga Terbaru Laptop Sony

Mencari Merek Laptop terbaik untuk dipakai sehari-hari adalah sony lah yang bisa menjadi pilihan pertama anda sebab sony merupakan merek yang telah masuk daam 10 besar perusahan elektronik terbaik di dunia saat ini. Walau awal mulanya Sony cuma memproduksi computer untuk customer di jepang. Pada akhirnya Sony memberanikan diri dari usaha computer bersamaan dengan semakin […]

Harga Nokia X Dual SIM Android Layar 4 inci

Seperti yang diberitakan sebelumnya bahwa nokia android terbaru ini bernama nokia normandy namun dengan seiring dengan berkembannya informasi nama untuk smartphone nokia android ini bernama Nokia X Dual Sim yang memiliki layar 4 inci.  Ikut bersaing dalam dunia smartphone yang memiliki sistem operasi android, Nokia semakin percaya diri akan produk terbarunya ini laris di pasaran. Nokia X […]