Harga Samsung Galaxy Golden 2, Spesifikasi Kamera 16 MP

Belum lama ini kita mendapat bocoran foto-foto hasil desain dari salah satu perusahaan asal negara Korea Selatan yakni Samsung, dari gambar tersebut diduga sebagai penerus Samsung Galaxy Golden yang telah lebih dulu diluncurkan. Ya, ponsel terbaru hasil rancangan dari Samsung ini disebut Samsung Galaxy Golden 2. Bila melihat dari segi desain ponsel ini nampak mirip dengan pendahulunya. Namun meskipun begitu, beberapa spesifikasi yang dibawa oleh perangkat ini terbilang sangat unggul. Salah satu vendor yang berasal dari negara yang sama yakni LG juga pernah memperkenalkan salah satu Flip phone hasil pabrikannya dengan bentuk yang hampir sama diberi nama LG Wine Smart. Ponsel terbaru dari Samsung ini memiliki bentuk clamshell atau yang kita kenal dengan istilah ponsel lipat yang sangat kuat dan cukup unik. Untuk mengetahui lebih jelasnya simak ulasan berikut ini.

Spesifikasi Samsung Galaxy Golden 2

Spesifikasi Samsung Galaxy Golden 2
Harga Samsung Galaxy Golden 2

Samsung Galaxy Golden 2 memiliki dua buah layar yang berteknologi Super AMOLED, layar tersebut berukuran 3.9 inci dengan resolusi WXGA 768 x 1280 piksel. Memiliki dimensi 153.5 mm × 78.6 mm × 8.5 mm dan berat mencapai 173 gram ini berjalan dengan menggunakan sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat. Ditenagai oleh prosesor Quad Core Qualcomm Snapdragon 801 berkecepatan 2.5 GHz yang dikombinasikan dengan Random Access Memory sebesar 2 GB serta ditunjang dengan pengolah grafis yakni GPU dari Adreno 330. Untuk media penyimpanan, ponsel ini memiliki memori internal berkapasitas 16 GB dan dilengkapi pula dengan kartu slot microSD yang dapat diperluas.

Fitur Samsung Galaxy Golden 2

Untuk sektor fotografi, ponsel ini memiliki dua buah fitur kamera yakni kamera depan dan kamera belakang. Pada bagian depan terpasang kamera depan dengan resolusi 3.7 megapiksel yang cukup mendukung untuk kegiatan selfie. Bagi pecinta selfie tentunya kamera ini bisa jadi salah satu referensi sebelum membeli sebuah perangkat. Sedangkan kamera belakang terdapat 16 megapiksel dilengkapi dengan autofocus dan LED flash yang mampu menghasilkan gambar yang sangat jernih dan tajam. Beralih ke sektor konektivitas, Samsung Galaxy Golden 2 mendukung untuk jaringan 2G, 3G dan 4G LTE. Disamping itu, ponsel ini dilengkapi pula dengan fitur WiFi, bluetooth dan GPS.

Spesifikasi Samsung Galaxy Golden 2
Gambar Samsung Galaxy Golden 2

Berikut beberapa fitur dan spesifikasi Samsung Galaxy Golden 2

  • Layar berteknologi Super AMOLED berukuran 3.9 inci resolusi WXGA 768 x 1280 piksel
  • Dimensi 153.5 mm × 78.6 mm × 8.5 mm
  • Berat mencapai 173 gram
  • Sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat
  • Prosesor Quad Core Qualcomm Snapdragon 801 berkecepatan 2.5 GHz
  • Random Access Memory sebesar 2 GB
  • GPU dari Adreno 330
  • Memori internal 16 GB
  • Kartu slot microSD
  • Kamera belakang 16 MP dilengkapi autofocus dan LED flash
  • Kamera depan 3.7 MP bisa untuk selfie
  • Konektivitas  2G, 3G dan 4G LTE
  • Fitur WiFi, bluetooth dan GPS

Harga Samsung Galaxy Golden 2

Beberapa spesifikasi yang tersemat didalamnya memang terbilang canggih, harga yang ditawarkan pun terbilang sesuai. Harga Samsung Galaxy Golden 2 dibanderol sekitar Rp. 9 jutaan. Jika dilihat dari harganya, memang harga Samsung Galaxy Golden 2 ini terbilang sangat mahal dan tentunya sebagian dari kita masih enggan untuk memilikinya karena harganya yang terbilang mahal tersebut. Untuk itu, kami juga telah menyajikan artikel yang membahas tentang perangkat telekomunikasi yang terbilang murah seperti Micromax Canvas Fire A104.

Harga IMO Buzz, Ponsel Android KitKat Murah 800 Ribuan
Prev Post

Belum lama ini kita mendapat bocoran foto-foto hasil desain dari salah satu perusahaan asal negara Korea Selatan yakni Samsung, dari gambar tersebut diduga sebagai penerus Samsung Galaxy Golden yang telah lebih dulu diluncurkan. Ya, ponsel terbaru hasil rancangan dari Samsung ini disebut Samsung Galaxy Golden 2. Bila melihat dari segi desain ponsel ini nampak mirip […]

Harga ZTE Grand S II, Ponsel Android Kamera 13 MP
Next Post

Belum lama ini kita mendapat bocoran foto-foto hasil desain dari salah satu perusahaan asal negara Korea Selatan yakni Samsung, dari gambar tersebut diduga sebagai penerus Samsung Galaxy Golden yang telah lebih dulu diluncurkan. Ya, ponsel terbaru hasil rancangan dari Samsung ini disebut Samsung Galaxy Golden 2. Bila melihat dari segi desain ponsel ini nampak mirip […]

Related Post

Inilah Daftar Harga Laptop Fujitsu Terbaru Berkualitas

Fujitsu merupakan perusahaan yang berasal dari Jepang yang mengkonsetrasikan perusahaannya dengan memproduksi laptop yang berkualitas tinggi dan mutu yang terbaik. Waaupun dengan begitu Fujitsu Memberikan harga untuk tiap produknya dengan murah dan terjangkau tanpa menurungkan tingkat kualitasnya. Sejak dulu Fujitsu terkenal dengan produk TV dan LCDnya namun pada akhir akhir ini mereka lebih memfokuskan diri […]

Bagaimana Cara Copy WhatsApp Dari Android Ke IPhone

Pindah dari satu perangkat ke perangkat lain bisa menjadi langkah menarik, terutama ketika datang ke aplikasi populer seperti WhatsApp. Ketika berpindah dari Android ke iPhone, salah satu aspek yang perlu dipertimbangkan adalah bagaimana cara memindahkan data WhatsApp Anda. Tapi tenang saja, ada beberapa cara yang dapat diambil untuk melakukan ini dengan mudah. Tidak dapat disangkal […]

Cara Menghapus Update Aplikasi Android Dengan Mudah

Jika ingin tahu lebih banyak tentang cara menghapus update aplikasi Android, mari kita jelajahi opsi yang tersedia. Menghapus update pada aplikasi Android bisa menjadi pilihan yang relevan dalam beberapa situasi. Aplikasi yang sudah berjalan dengan baik sebelum diperbarui mungkin mengalami masalah setelah update terbaru diinstal. Saat itulah, Anda bisa mempertimbangkan untuk kembali ke versi sebelumnya […]

Mempermudah Navigasi: Cara Mengaktifkan Easy Touch Di Android

Easy Touch adalah fitur yang memungkinkan Anda untuk mengakses fungsi-fungsi penting seperti pengaturan, aplikasi, dan kontrol layar melalui sebuah tombol virtual yang dapat ditempatkan di berbagai posisi di layar Anda. Dengan mengaktifkan Easy Touch, Anda bisa merasakan kenyamanan dalam mengelola ponsel Anda dengan lebih efisien. Tidak perlu lagi mengakses menu atau mencari ikon aplikasi di […]

Harga Ponsel Murah Evercoss A12 untuk BBM

Setelah sebelumnya Peluncuran Evercoss A11, Kini evercoss meluncurkan ponsel terbarunya di awal 2014 ini yaitu dengan tipe evercoss A12 dengan harga yang tergolong murah di kelasnya. Produk yang luncurkan kali ini menggunkan layar berukuran sedang yaitu 3.5 inci. Dengan Prosessor Dual-core, Ponsel evercoss A12 ini dapat menjalankan bbm dengan baik. Konektivitas, Untuk persoalan konektivitas, hp Android murah, Evercoss […]