Harga Nokia Lumia 635 Windows Phone 4G LTE

Nokia yang merupakan salah satu perusahaan alat telekomunikasi terbesar yang berasal dari negara Finlandia nampaknya tidak pernah kehabisan akal dalam merancang sebuah perangkat komunikasi yang akan dipasarkan di berbagai negara, setelah memperkenalkan beberapa hasil desainnya yang ke semua itu mendapatkan respon positif dari masyarakat seperti misalnya Lumia 530 yang hadir dengan menggunakan Dual SIM, kali ini produsen akan memperkenalkan hasil rancangan terbarunya yang diberi nama Nokia Lumia 635.

Nokia Lumia 635
Gambar Nokia Lumia 635

Fitur dan Spesifikasi Nokia Lumia 635

Nokia Lumia 635 hadir dengan mengusung layar 4.5 inci beresolusi 480 x 854 piksel ClearBlack LCD touchscreen kerapatan layar mencapai 218 piksel per inci. Dipersenjatai oleh prosesor Quad Core berkecepatan 1.2 GHz, didukung oleh chipset Qualcomm Snapdragon 400 dan GPU dari Adreno 305 yang dipadukan dengan Random Access Memory sebesar 512MB. Smartphone yang memiliki dimensi 129.5 mm x 66.7 mm x 9.2 mm dengan berat mencapai 134 gram ini berjalan dengan menggunakan sistem operasi berbasis Microsoft Windows Phone 8.1.

Nokia Lumia 635
Gambar Nokia Lumia 635
Nokia Lumia 635
Gambar Nokia Lumia 635

Terdapat pula fitur kamera utama atau kamera belakang 5 megapiksel yang beresolusi 2592 х 1944 piksel dilengkapi dengan autofocus yang juga dilengkapi oleh fitur 1/4” sensor size, geo-tagging dan panorama. Kamera ini juga bisa untuk merekam video. Untuk media penyimpanan, smartphone ini memiliki memori internal berkapasitas 8 GB dan terdapat pula kartu slot microSD yang dapat diperluas hingga 128 GB. Nokia Lumia 635 menggunakan Micro SIM yang juga mendukung untuk konektivitas 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900, 3G HSDPA 850 / 900 / 2100  serta 4G LTE 800 / 1800 / 2600. Disamping itu terdapat pula fitur menarik lainnya seperti Wi-Fi 802.11 b/g/n, DLNA, Wi-Fi hotspot, HSDPA, 42.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat3, 50 Mbps UL, 100 Mbps DL, bluetooth, microUSB dan GPS/A-GPS GLONASS. Untuk menopang semua aplikasi yang terdapat didalamnya, smartphone ini dilengkapi oleh baterai Li-Ion yang berkapasitas 1830 mAh.

Nokia Lumia 635
Gambar Nokia Lumia 635

Dibawah ini fitur dan spesifikasi lengkap Nokia Lumia 635

Jaringan Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Jaringan 3G HSDPA 850 / 900 / 2100
4G Network LTE 800 / 1800 / 2600
SIM Micro-SIM
Body Dimensi 129.5 x 66.7 x 9.2 mm, 78.5 cc (5.10 x 2.63 x 0.36 in)
Berat 134 g (4.73 oz)
Layar Tipe IPS LCD capacitive touchscreen, 16M Warna
Ukuran 480 x 854 piksel, 4.5 inci (~218 ppi pixel density)
Multitouch Ya
Protection Corning Gorilla Glass 3
– ClearHitam Layar
Suara Alert Tipes Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Ya
3.5mm jack Ya
Memori Slot Memori microSD, Hingga 128 GB
Internal 8 GB, 512 MB RAM
Data GPRS Ya
EDGE Ya
Speed HSDPA, 42.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat3, 50 Mbps UL, 100 Mbps DL
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, DLNA, Wi-Fi hotspot
Bluetooth v4.0, A2DP
USB microUSB v2.0
Kamera Utama 5 MP, 2592 х 1944 piksel, autofocus
Fitur 1/4” sensor Ukuran, geo-tagging, panorama
Video 720p@30fps
Kamera Depan No
Fitur OS Microsoft Windows Phone 8.1
Chipset Qualcomm Snapdragon 400
Prosessor Quad-core 1.2 GHz Cortex-A7
GPU Adreno 305
Sensors Accelerometer
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser HTML5
Radio FM Radio
GPS Ya, with A-GPS, GLONASS
Java No
Warna Bright Orange, bright hijau, bright Kuning, putih, Hitam
– Active noise cancellation with dedicated mic
– MP3/WAV/eAAC+/WMA player
– MP4/H.264/H.263/WMV player
– 15 GB free OneDrive storage
– Document viewer
– Video/photo editor
– Voice memo/dial/commands
– Predictive text input
Baterai Jenis Li-Ion 1830 mAh Baterai (BL-5H)
Stand-by Hingga 648 h
Waktu Bicara Hingga 12 h (2G) / Hingga 14 h (3G)
Music play Hingga 58 h

Harga Nokia Lumia 635

Sedikit informasi, smartphone yang memiliki beberapa pilihan warna ini akan tiba di Cricket pada tanggal 7 November mendatang. Harga Nokia Lumia 635 adalah Rp.2.8 jutaan. Bagi anda yang ingin mengetahui harga dan spesifikasi smartphone dengan merek lainnya seperti LG G2 baru bisa ditemukan dalam artikel yang telah kami sajikan untuk anda sebelumnya.

Harga SPC S3 Light UltraDroid Desain Mirip Smartphone Ternama
Prev Post

Nokia yang merupakan salah satu perusahaan alat telekomunikasi terbesar yang berasal dari negara Finlandia nampaknya tidak pernah kehabisan akal dalam merancang sebuah perangkat komunikasi yang akan dipasarkan di berbagai negara, setelah memperkenalkan beberapa hasil desainnya yang ke semua itu mendapatkan respon positif dari masyarakat seperti misalnya Lumia 530 yang hadir dengan menggunakan Dual SIM, kali […]

Harga Huawei Honor 6X Layar 5.5 Inci dengan Prosesor Octa Core
Next Post

Nokia yang merupakan salah satu perusahaan alat telekomunikasi terbesar yang berasal dari negara Finlandia nampaknya tidak pernah kehabisan akal dalam merancang sebuah perangkat komunikasi yang akan dipasarkan di berbagai negara, setelah memperkenalkan beberapa hasil desainnya yang ke semua itu mendapatkan respon positif dari masyarakat seperti misalnya Lumia 530 yang hadir dengan menggunakan Dual SIM, kali […]

Related Post

Menjelajahi Fitur-Fitur Android Pie: Inovasi, Keamanan, Dan Kepribadian

Android Pie, juga dikenal sebagai Android 9, telah membawa sejumlah fitur menarik yang menghadirkan pengalaman yang lebih canggih dan nyaman bagi para pengguna. Salah satu perubahan mencolok adalah adanya navigasi berbasis gerakan, memudahkan pengguna untuk berpindah antara aplikasi dengan cepat. Android Pie juga menampilkan fitur adaptif brightness yang cerdas, mengatur tingkat kecerahan layar sesuai dengan […]

Maksimalkan Potensimu Dalam Memainkan Drum Dengan Aplikasi Belajar Di Android

Dalam era digital yang serba canggih, belajar memainkan drum tak pernah semudah ini. Lewat aplikasi belajar drum di Android, siapa pun dapat merasakan pengalaman mendalam memukul drum tanpa harus memiliki set peralatan mahal. Dengan beragam fitur interaktif dan tutorial yang tersedia, Anda bisa melangkah ke dunia drumming dengan cepat dan menyenangkan. Tak hanya memudahkan akses, […]

Mengoptimalkan Kreativitas Anda Dengan Aplikasi Membuat Flyer Di Android

Jika pernah bertanya-tanya tentang cara membuat flyer yang menarik langsung dari ponsel Android Anda, maka Anda berada di tempat yang tepat. Aplikasi membuat flyer di Android telah menjadi solusi praktis bagi banyak orang yang ingin berbagi informasi dengan gaya kreatif. Dengan beragam opsi yang tersedia, Anda dapat dengan mudah menciptakan flyer yang eye-catching tanpa harus […]

"Mengatasi Dan Menonaktifkan Cloudflare Di Android Untuk Keamanan Dan Koneksi Terbaik"

Menghadapi berbagai tantangan dalam penggunaan perangkat Android, pemahaman tentang cara menonaktifkan Cloudflare menjadi penting. Dalam lingkungan digital yang semakin terintegrasi, ada momen ketika pengguna mungkin ingin mengakses internet tanpa melewati proteksi Cloudflare. Dalam upaya untuk menjalankan kegiatan online dengan lebih bebas, langkah-langkah untuk menonaktifkan Cloudflare di perangkat Android perlu diperkenalkan. Meskipun ini bukan tugas sehari-hari, […]

Harga HTC Desire D816h Layar 5.5 Inci Octa Core

Kabar gembira buat para pecinta smartphone dimana pun anda berada, salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara Taiwan yakni HTC nampaknya tidak lama lagi akan mengeluarkan hasil rancangan terbarunya. Meskipun belum dipastikan kapan akan merilisnya, namun melalui kunjungannya ke TENAA tentunya kita sudah tidak mesti lama-lama lagi menunggu kehadirannya. Apalagi sejak kunjungannya tersebut, […]