Harga Micromax Bolt A82, Spesifikasi Android Kamera 5 MP

Micromax kembali memperkenalkan salah satu smartphone hasil desain terbarunya yang diberi nama Micromax Bolt A82. Ini merupakan perangkat yang didesain dengan cukup menarik. Hampir sama dengan perangkat terbaru hasil desain pabrikan lainnya, smartphone hasil rancangan pabrikan asal negara India ini memiliki layar yang berukuran lebar. Bukan hanya itu, Micromax Bolt A82 juga dilengkapi dengan beberapa spesifikasi yang terbilang cukup mumpuni. Harga yang ditawarkan untuk perangkat ini terbilang murah. Untuk mengetahui spesifikasi dan berapa harga Micromax Bolt A82, simak ulasan lengkap berikut ini.

Spesifikasi Micromax Bolt A82

Spesifikasi Micromax Bolt A82
Harga Micromax Bolt A82

Micromax Bolt A82 datang dengan mengusung layar berukuran 5 inci dengan resolusi 480 x 854 piksel, kepadatan layar mencapai 196 piksel per inci. Layarnya multitouch, smartphone menjalankan sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat.

Untuk sektor dapur pacu, Micromax Bolt A82 dipersenjatai dengan prosesor Dual-core berkecepatan 1.3 GHz, didukung oleh chipset MediaTek MT6572 dan dikombinasikan dengan Random Access Memory (RAM) 512 MB. Sebagai media penyimpanan, Ponsel dilengkapi dengan memori internal berkapasitas 4 GB yang dapat diperluas dengan menggunakan kartu slot microSD hingga 32 GB. Memori tersebut tentunya cukup besar untuk menyimpan beberapa data penting seperti lagu-lagu, foto-foto, aplikasi dan beberapa data penting lainnya.

Fitur Micromax Bolt A82

Selain spesifikasi yang telah disebutkan di atas, Micromax Bolt A82 juga dilengkapi dengan fitur menarik. Salah satunya yang paling ditunggu-tunggu oleh para pecinta gadget tentunya fitur kamera. Ya, Micromax Bolt A82 dilengkapi dengan kamera belakang 5 MP dengan resolusi 2592 х 1944 piksel lengkap dengan LED flash. Ini tentunya cukup bisa digunakan untuk kegiatan fotografi. Hasil jepretan dipastikan cukup bersih. Sementara pada bagian depan terpasang kamera depan VGA.

Untuk konektivitas, smartphone juga dilengkapi dengan fitur Bluetooth, microUSB, GPS, dan FM Radio. Selain itu, smartphone mendukung untuk jaringan 2G GSM dan 3G HSDPA.

Berikut beberapa fitur dan spesifikasi Micromax Bolt A82

INFO Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2
Jaringan 3G HSDPA 900 / 2100
Jaringan 4G
Kecepatan HSPA 21.1/5.76 Mbps
Jenis Kartu Dual SIM
LAYAR Tipe Layar TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran Layar 5.0 inci
Resolusi 480 x 854 piksel (~196 ppi piksel density)
Pelindung layar
Multitouch Ya
KAMERA Kamera Belakang 5 MP, 2592 х 1944 piksel, LED flash
Kamera Depan VGA
Fitur Geo-tagging
Video 480p
BODI Ukuran Dimensi
Berat
SUARA Nada Dering Vibration; MP3, WAV ringtones
Speaker Ada
3.5mm Jack Ada
MEMORI Slot Memori microSD, up to 32 GB
Memori Internal 4 GB, 512 MB RAM
DATA GPRS Tersedia
EDGE Tersedia
Kecepatan HSPA 21.1/5.76 Mbps
WLAN Tersedia
Bluetooth v2.0, EDR
NFC
Infrared
USB microUSB v2.0
FITUR Sistem Operasi Android OS, v4.4.2 (KitKat)
Chipset Mediatek MT6572
CPU Dual-core 1.3 GHz
GPU
Sensor Accelerometer, proximity
Pesan SMS (threaded view), MMS, Email, IM
Browser HTML
Radio FM radio
GPS Yes, with A-GPS
Java Yes, via Java MIDP emulator
Warna Hitam, Biru, Putih
Fitur Lainnya – MP3/AAC/WAV player – MP4/H.264 player – Document viewer – Photo editor
BATERAI Jenis Baterai Baterai Li-Ion 1800 mAh
Stand By Hingga 200 Jam
Lama Waktu Bicara Hingga 5 Jam

Harga Micromax Bolt A82

Beberapa fitur dan spesifikasi yang terdapat dalam smartphone ini memang terbilang mumpuni, banderol harga yang ditawarkan juga terbilang murah. Harga Micromax Bolt A82 adalah Rs. 5499 atau setara dengan Rp 1,1 juta. Nah, bagi anda yang ingin mengetahui spesifikasi dan harga smartphone terbaru lainnya seperti Oppo R7, simak ulasannya dalam artikel yang telah dituliskan sebelumnya. Sekian informasi harga Micromax Bolt A82 yang sempat dituliskan, semoga bermanfaat.

Harga Lenovo K3 Note, Spesifikasi Smartphone Layar 5,5 Inci Murah
Prev Post

Micromax kembali memperkenalkan salah satu smartphone hasil desain terbarunya yang diberi nama Micromax Bolt A82. Ini merupakan perangkat yang didesain dengan cukup menarik. Hampir sama dengan perangkat terbaru hasil desain pabrikan lainnya, smartphone hasil rancangan pabrikan asal negara India ini memiliki layar yang berukuran lebar. Bukan hanya itu, Micromax Bolt A82 juga dilengkapi dengan beberapa spesifikasi yang […]

Harga ZTE Nubia Z9 Mini, Android Lollipop Kamera 16 MP
Next Post

Micromax kembali memperkenalkan salah satu smartphone hasil desain terbarunya yang diberi nama Micromax Bolt A82. Ini merupakan perangkat yang didesain dengan cukup menarik. Hampir sama dengan perangkat terbaru hasil desain pabrikan lainnya, smartphone hasil rancangan pabrikan asal negara India ini memiliki layar yang berukuran lebar. Bukan hanya itu, Micromax Bolt A82 juga dilengkapi dengan beberapa spesifikasi yang […]

Related Post

Membangun Impian: Aplikasi Membuat Desain Rumah Android Yang Menginspirasi

Anda dapat dengan mudah mengeksplorasi gagasan desain, warna, dan tata letak ruangan dalam genggaman. Menciptakan ruang yang ideal jadi lebih sederhana dan lebih menarik, hanya dengan sentuhan jari di layar Android Anda. Melalui aplikasi ini, konsep visual rumah bisa lebih hidup. Mulai dari memilih bentuk bangunan hingga memadukan elemen interior eksterior, semuanya terpampang di layar […]

Harga HTC Butterfly 2 Resolusi Full HD

Dengan berbagai macam hasil produksi yang telah dipasarkan oleh produsen asal Taiwan ini, kini HTC kembali memasarkan hasil desainnya yang di beri nama HTC Butterfly 2. Smartphone yang menggunakan sistem Android 4.4.2 KitKat tampil dengan desain yang elegan. Berbeda dengan smartphone hasil produksi sebelumnya seperti HTC Desire 516 yang terbilang murah, HTC Butterfly 2 ini tergolong dalam […]

Spesifikasi Harga Smartphone HTC Desire 700 Dual Sim

Saat di perkenalkan pada awal november 2013 lalu smartphone HTC Desire 700 Dual Sim ini paling tampil percaya diri di dunia gedget. Dengan di lengkapi prosesor Quad-core 1.2 GHz ia mampu menjalankan Android 4.1.2 Jelly Bean disistem operasiya htc pun mengkalim mampu menjalankan Android 4.3. Tegasnya. HTC Desire 700 dual sim inipun dilengkapi dengan kamera 8 MP autofokus serta […]

Mengubah Nama Akun Google Di Android

Dalam penggunaan sehari-hari, kita sering kali ingin mengganti nama akun Google di perangkat Android kita. Proses ini sebenarnya cukup sederhana dan dapat dilakukan dengan beberapa langkah mudah. Langkah pertama adalah membuka pengaturan di perangkat Android Anda. Setelah itu, carilah opsi "Akun" atau "Akun Google" di dalam pengaturan. Di sini, Anda akan melihat daftar akun Google […]

Harga Toyota Agya, Mobil Irit Desain Mewah

Mobil dengan irit yang ramah lingkungan tahun ini adalah menurut hargabaru.com adalah Toyota Agya yang juga merupakan tandingan mobil yang dimiliki oleh Suzuki Ertiga. Memang untuk saat ini jika sedang memilih mobil untuk kebutuhan sehari-hari itu cukup membingungkan karena dengan adanya teknologi yang paling mutahir yang dikeluarkan setiap vendor mobil saat ini juga perlu di perhitungkan. […]