Harga HTC Desire 526G+ Dual SIM, Spesifikasi Ponsel Octa Core

HTC kembali lagi meluncurkan ponsel anggaran terbarunya yang diberi nama HTC Desire 526G+. Perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara Taiwan ini memang akhir-akhir ini cukup gencar memperkenalkan beberapa ponsel hasil rancangannya seperti HTC Desire 626 yang datang dengan membawa layar yang berukuran besar. HTC Desire 526G+ yang diperkenalkan di India menggunakan fitur Dual SIM dengan menawarkan harga yang cukup terjangkau. Beberapa spesifikasi yang dibawa oleh ponsel terbaru ini memang terbilang cukup tinggi. Penasaran dengan spesifikasi apa saja yang dibawa oleh ponsel ini serta berapa harga HTC Desire 526G+ Dual SIM? Simak ulasan lengkap berikut ini.

Spesifikasi HTC Desire 526G+ Dual SIM

Harga HTC Desire 526G+
Spesifikasi HTC Desire 526G+
Kelebihan HTC Desire 526G+
Fitur HTC Desire 526G+

Berbeda dengan beberapa ponsel pendahulu dan ponsel-ponsel dari vendor lain yang datang dengan layar yang lebar, HTC Desire 526G+ mengusung layar yang kurang dari 5 inci yakni hanya berbekal layar 4.7 inci dengan resolusi 960 x 540 piksel qHD. Untuk sektor dapur pacu, ini dipersenjatai oleh prosesor Octa-Core berkecepatan 1.7 GHz dan dipadukan dengan Random Access Memory (RAM) sebesar 1 GB. Memiliki dimensi 139.8 mm x 69.65 mm x 9.8 mm serta berat mencapai 154 gram, ponsel ini berjalan dengan menggunakan sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat dengan HTC Sense UI.

Sebagai media penyimpanan, HTC Desire 526G+ Dual SIM memiliki memori internal berkapasitas 6/16 GB yang dapat diperluas dengan menggunakan kartu slot microSD. Bila dilihat dari kapasitas penyimpanan tentunya memori internal ini cukup mampu menampung beberapa lagu-lagu, foto-foto, aplikasi dan beberapa data penting lainnya.

Fitur HTC Desire 526G+ Dual SIM

Gambar Desire 526G+ Dual SIM
Harga Desire 526G+

Selain beberapa spesifikasi yang telah disebutkan di atas, HTC Desire 526G+ juga dilengkapi dengan berbagai fitur menarik seperti kamera dan lain-lain.  Terdapat kamera depan 2 megapiksel yang cukup mendukung untuk kegiatan selfie, dan untuk kamera belakang terpasang kamera utama 8 megapiksel dengan LED flash dipastikan mampu menghasilkan gambar yang sangat tajam dan jernih. Selain menggunakan fitur Dual SIM, ponsel ini juga dilengkapi dengan beberapa fitur untuk mendukung konektivitas data seperti 3G, WiFi, Bluetooth dan GPS. Untuk menjalankan semua aplikasi yang terdapat didalamnya, ponsel ini dilengkapi dengan baterai berkapasitas 2.000 mAh yang cukup bertahan untuk beberapa jam lamanya.

Berikut beberapa fitur dan spesifikasi HTC Desire 526G+ Dual SIM

  • Layar berukuran 4.7 inci dengan resolusi 960 x 540 piksel qHD
  • Dimensi 139.8 mm x 69.65 mm x 9.8 mm
  • Berat 154 gram
  • Prosesor Octa-Core dengan kecepatan 1.7 GHz
  • Random Access Memory (RAM) sebesar 1 GB
  • Sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat dengan HTC Sense UI
  • Dual SIM
  • Memori internal berkapasitas 6/16 GB
  • Kartu slot microSD
  • Kamera depan 2 MP bisa untuk selfie
  • Kamera belakang 8 MP dengan LED flash
  • Video 1080p
  • 3G, WiFi, Bluetooth, GPS
  • Baterai berkapasitas 2.000 mAh

Harga HTC Desire 526G+ Dual SIM

Dari beberapa fitur dan spesifikasi yang disebutkan di atas memang terbilang cukup tinggi, harga yang ditawarkan pun nampak sesuai. Harga HTC Desire 526G+ Dual SIM adalah $ 170 atau jika dirupiahkan hampir setara dengan Rp. 2.1 juta. Kami juga telah menyajikan informasi tentang LG Ice Cream yang kemungkinan bisa dijadikan salah satu referensi dalam memilih sebuah perangkat telekomunikasi, informasi harga dan spesifikasinya dapat anda temukan dalam artikel sebelumnya. Jangan lewatkan informasi tentang ponsel terbaru lainnya hanya di sini.

Harga HTC Desire 626, Spesifikasi Ponsel Layar 5 Inci
Prev Post

HTC kembali lagi meluncurkan ponsel anggaran terbarunya yang diberi nama HTC Desire 526G+. Perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara Taiwan ini memang akhir-akhir ini cukup gencar memperkenalkan beberapa ponsel hasil rancangannya seperti HTC Desire 626 yang datang dengan membawa layar yang berukuran besar. HTC Desire 526G+ yang diperkenalkan di India menggunakan fitur Dual SIM […]

Harga Asus ZenFone C, Spesifikasi Android KitKat 1 Jutaan
Next Post

HTC kembali lagi meluncurkan ponsel anggaran terbarunya yang diberi nama HTC Desire 526G+. Perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara Taiwan ini memang akhir-akhir ini cukup gencar memperkenalkan beberapa ponsel hasil rancangannya seperti HTC Desire 626 yang datang dengan membawa layar yang berukuran besar. HTC Desire 526G+ yang diperkenalkan di India menggunakan fitur Dual SIM […]

Related Post

Daftar Harga Kamera DSLR Olympus Terlaris 2015

Olympus Merupakan Perusahaan Jepang yang beroperasi di sektor optik serta gambar seperti pembuatan kamera, mikroskop, termometer, kartu memori, serta lensa kamera. Olympus didirikan pada tanggal 12 oktober 1919 di Tokyo, Jepang. Sedang markas mereka di Amerika ada di Allentown, Pennsylvania serta di Eropa bermarkas di Hamburg, Germany. Olympus mempunyai design yang agak tradisional yang mirip […]

Smartphone Apik Harga Terjangkau, Oppo Neo 5

Oppo kembali menyodok para pesaingnya di kelas menengah dengan memperkenalkan Oppo Neo 5 Smartphone. Vendor asal Tiongkok ini membekali Oppo Neo 5 dengan spesifikasi yang lumayan tangguh namun ditawarkan dengan harga yang cukup bersahabat. Walau cukup tangguh tapi tentu saja spesifikasi yang dibawanya masih jauh berbeda dengan Oppo Find 7. Oppo Neo 5 ini mulai dipasarkan di […]

Exploring The World Of Bitcoin: A Comprehensive Guide To Using Bitcoin On Android

Di era di mana teknologi semakin mengubah cara kita bertransaksi, Bitcoin telah muncul sebagai salah satu bentuk mata uang digital yang paling menonjol. Namun, bagaimana sebenarnya Anda dapat menggunakan Bitcoin di perangkat Android Anda? Mari kita simak bersama!. Menggunakan Bitcoin di Android dapat menjadi pengalaman yang menarik dan bermanfaat. Dengan banyaknya dompet Bitcoin yang tersedia […]

Strategi Ampuh: Cara Mendapatkan Uang Banyak Di GTA San Andreas Android

GTA San Andreas on Android offers a world of thrilling possibilities, and mastering the art of accumulating wealth is a key part of the experience. The virtual streets of San Andreas are bustling with opportunities to amass a fortune, whether you're a fledgling gangster or a seasoned player. Finding your way to riches involves strategic […]

Harga LG L80 Dual SIM Android KitKat

HP Terbaru LG yang di masukkan dalam kategori L-Series III ini telah di konfirmasikan beberapa waktu lalu dengan harga yang cukup terjangkau dari seri sebelumnya. Seperti smartphone LG L65 sebelumnya. Spesifikasi dan harga juga tidak terlalu jauh berbeda. Jika anda mancari sebuah smartphone LG tentunya sedikit akan bingung dengan beberapa pilihan yang cocok buat anda. LG L80 […]