Harga Kamera Canon 5D MK IV & 1D X Mk II Akan Tiba 2015 Mendatang

Setelah berhasil mengumumkan dua buah kamera digitalnya beberapa tahun yang lalu seperti Digital Single-Lens Reflex (DSLR), produsen asal negara Jepang ini akan memperbaharui seri DSLR EOS 5D MK III dan EOS 1D X yang diluncurkan pada tahun 2012 lalu. Pihaknya akan merilis generasi pelanjut dari hasil rancangan terdahulunya tersebut yang akan hadir dengan mengusung nama Canon 5D MK IV dan Canon ID X Mk II pada tahun 2015 mendatang. Menurut informasi, kemungkinan besar kedua kamera ini akan diumumkan pada acara Consumer Electronics Show (CES) 2015 di Las Vegas, Amerika Serikat. Sebagian prediksi juga mengarah pada pameran fotografi CP+ yang akan berlangsung pada awal Februari 2015 di Yokohama, Jepang, diperkirakan kedua kamera ini juga akan ikut diperkenalkan dalam acara tersebut. Terkait kamera Canon dengan tipe lain seperti Canon EOS 1100D yang dapat digunakan untuk para pemula yang suka membidik objek menarik, memotret pemandangan indah bisa anda temui dalam artikel hargabaru.com yang menyuguhkan spesifikasi dan harga tiap produk. Canon 5D MK IV dan Canon 1D X Mk II yang akan datang ini tentunya sangat berbeda dengan pendahulunya tersebut (Canon EOS 1100D) yang hanya memiliki layar LCD 2.7 inci dengan fitur  yang terbilang cukup sederhana.

Canon 5D MK IV
Gambar Canon 5D MK IV

Fitur dan Spesifikasi Canon 5D MK IV & 1D X Mk II

Ajang Consumer Electronics Show (CES) 2015 merupakan sebuah tempat yang sangat pas untuk para produsen alat elektronik untuk mengumumkan dan dan mempromosikan sejumlah perangkat tekhnologi terbaru masing-masing dari mereka. Sebagian informasi menyebutkan bahwa pada kedua kamera yang didesain oleh Canon ini, EOS 1D X MK II direncanakan akan dirilis terlebih dahulu lalu menyusul EOS 5D MK IV. Tetapi sampai saat ini belum ada informasi yang menyebutkan tentang spesifikasi yang akan dibawa oleh Canon 5D MK IV & 1D MK II meskipun rumor akan kehadirannya telah beredar kencang.

Canon 1D X Mk II
Gambar Canon 1D X Mk II
Canon 5D MK IV & 1D X Mk II
Gambar Canon 5D MK IV & 1D X Mk II

Walaupun kita belum mengetahui spesifikasi yang akan tersemat dalam kedua kamera Canon ini namun tentunya para pecinta kamera digital sudah tidak meragukan lagi kamera hasil besutan produsen tersebut. Apalagi sudah diketahui pula bahwa setiap perangkat yang ditampilkan dalam Consumer Electronics Show (CES) dan CP merupakan produk fotografi yang sangat baru dengan beberapa kelebihan yang dimiliki.

Harga Canon 5D MK IV & 1D X Mk II

Kamera digital hasil rancangan dari pabrikan Canon ini masih sebatas rumor. Harga Canon 5D MK IV dan harga Canon 1D X Mk II pun belum bisa diketahui, namun kemungkinan harga dari kedua Kamera ini akan kita ketahui saat peluncurannya nanti bersamaan dengan spesifikasi yang akan dibawanya. Bagi anda yang ingin mengetahui harga dan spesifikasi Kamera digital lain seperti Kamera Olympus baru bisa anda temukan dalam artikel yang telah kami sajikan sebelumnya.

Harga Samsung NX1, Kamera Pintar Terbaru 28 MP
Prev Post

Setelah berhasil mengumumkan dua buah kamera digitalnya beberapa tahun yang lalu seperti Digital Single-Lens Reflex (DSLR), produsen asal negara Jepang ini akan memperbaharui seri DSLR EOS 5D MK III dan EOS 1D X yang diluncurkan pada tahun 2012 lalu. Pihaknya akan merilis generasi pelanjut dari hasil rancangan terdahulunya tersebut yang akan hadir dengan mengusung nama Canon […]

Harga Asus ZenFone 5 Lite Layar 5 Inci Spesifikasi Lengkap
Next Post

Setelah berhasil mengumumkan dua buah kamera digitalnya beberapa tahun yang lalu seperti Digital Single-Lens Reflex (DSLR), produsen asal negara Jepang ini akan memperbaharui seri DSLR EOS 5D MK III dan EOS 1D X yang diluncurkan pada tahun 2012 lalu. Pihaknya akan merilis generasi pelanjut dari hasil rancangan terdahulunya tersebut yang akan hadir dengan mengusung nama Canon […]

Related Post

Harga Samsung B550 XCover 3, Spesifikasi Ponsel Tahan Air dan Debu

Akhir-akhir ini kita banyak mendapatkan informasi tentang hadirnya perangkat-perangkat dari beberapa pabrikan alat telekomunikasi, seperti misalnya Samsung yang telah menggoda kita dengan datangnya beberapa smartphone seperti Samsung Galaxy S6 dan S6 Edge, belum lama ini Samsung akhirnya kembali memperkenalkan Samsung dengan versi XCover seperti Samsung Galaxy XCover 3 dan Samsung XCover 3 dengan nomor B550. […]

Memaksimalkan Keamanan Dan Pengawasan Cara Menggunakan IP Webcam Di Android

Saat ini, kemampuan teknologi telah memungkinkan pengguna Android untuk memanfaatkan perangkat mereka sebagai kamera pengawas. Dengan menggunakan IP webcam di Android, Anda dapat mengubah smartphone menjadi alat pengawas yang cerdas. Melalui langkah-langkah sederhana, Anda dapat memanfaatkan koneksi internet untuk memantau area tertentu secara real-time. Tidak seperti kamera umum, IP webcam di Android memanfaatkan jaringan Wi-Fi […]

Maksimalkan Potensi Pemasaran Anda: Aplikasi Membuat Iklan Di Android

Mengembangkan iklan yang menarik di era digital semakin mudah dengan aplikasi khusus yang dapat diakses melalui perangkat Android. Beragam opsi aplikasi telah tersedia untuk membantu menciptakan iklan yang memikat, memudahkan siapa pun untuk mengekspresikan ide kreatif dalam bentuk visual yang menarik perhatian. Dengan fitur-fitur intuitif dan antarmuka yang ramah pengguna, proses pembuatan iklan menjadi lebih […]

Harga Asus ZenFone C, Spesifikasi Android KitKat 1 Jutaan

Selain ZenFone 2 dan ZenFone Zoom yang cukup menjadi perbincangan di media online saat ini, kini salah satu perusahaan asal negara Taiwan tersebut kembali mendatangkan ponsel terbaru hasil desainnya yang diberi nama Asus ZenFone C. Asus ZenFone C merupakan pengganti dari dua model Asus ZenFone 4 yang ada dipasaran yakni model A400CXG dan A450CG. Ponsel […]

Mengungkap Trik Mudah: Cara Menampilkan Persentase Baterai Di Android Lollipop

Di era di mana smartphone telah menjadi bagian penting dari kehidupan sehari-hari, persoalan daya baterai adalah hal yang tidak dapat diabaikan. Bagi para pengguna Android, tampilan persentase baterai dapat menjadi informasi krusial. Khususnya bagi mereka yang menggunakan Android Lollipop, mengakses informasi persentase baterai dapat membantu menjaga perangkat agar tetap aktif sepanjang hari. Namun, bagaimana sebenarnya […]