Harga ZTE Zinger, Ponsel Android Hanya 480 Ribuan

Tak bisa dipungkiri, sekarang sudah semakin banyak saja ponsel-ponsel terbaru yang bermunculan di pasar dunia gadget. Baik dari perusahaan yang sudah terkenal sejak dulu maupun para pendatang baru. Tak terkecuali salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara China yakni ZTE. Belum lama ini ZTE memperkenalkan salah satu ponsel hasil desain terbarunya yang diberi nama ZTE Zinger. Beberapa hasil desain dari ZTE memang dikenal memiliki spesifikasi yang terbilang cukup mumpuni seperti misalnya ZTE Speed yang didukung oleh chipset Qualcomm Snapdragon, bukan hanya itu beberapa ponsel dari ZTE juga ditawarkan dengan harga murah. Kehadiran ZTE Zinger ini dipersiapkan untuk bisa ikut serta mewarnai pasar dunia gadget serta mampu bersaing dengan beberapa vendor lain. Ponsel terbaru ini juga datang dengan menawarkan spesifikasi yang terbilang mumpuni. Ingin mengetahui spesifikasi yang dibawa oleh ZTE Zinger serta berapa harga ZTE Zinger? Simak uraian lengkap dibawah ini.

Spesifikasi ZTE Zinger

Harga ZTE Zinger
Spesifikasi ZTE Zinger
Fitur ZTE Zinger
Harga ZTE Zinger

Hadir dengan mengusung layar berukuran 3.5 inci beresolusi 320 x 480 piksel dengan kerapatan layar mencapai 165 piksel per inci, ponsel yang memiliki dimensi 62 mm x 117.6 mm x 12.2 mm ini berjalan dengan menggunakan sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat. Untuk sektor dapur pacu, ponsel ini dipersenjatai oleh prosesor Dual Core berkecepatan 1.2 GHz Cortex-A7, didukung oleh chipset Qualcomm Snapdragon 200 MSM8210 dan dikombinasikan dengan Random Access Memory sebesar 512 MB. Sebagai media penyimpanan yang berfumgsi untuk menampung semua data seperti lagu-lagu, foto-foto, aplikasi dan beberapa data lainnya, ZTE Zinger dilengkapi oleh memori internal berkapasitas 4 GB yang dapat diperluas dengan menggunakan kartu slot microSD hingga 32 GB. Tentunya dengan memori yang sangat besar tersebut bisa menyimpan lebih banyak lagi data yang diperlukan. Bukan hanya itu, ponsel terbaru ini juga dilengkapi oleh berbagai fitur lain yang sangat menarik.

Fitur ZTE Zinger

Harga ZTE Zinger
Fitur ZTE Zinger

Untuk lebih menarik perhatian, ZTE Zinger juga disematkan berbagai fitur menarik seperti kamera. Terdapat kamera belakang yang berfungsi sebagai kamera utama yang beresolusi 2 megapiksel yang mampu menghasilkan gambar yang cukup bersih. Dengan gambar yang bersih hasil kamera tersebut, anda bisa mengirimkan mereka gambar ke alamat e-mail atau dengan multimedia. Memang kekurangan ZTE Zinger terletak pada fitur kameranya, kamera belakang yang hanya beresolusi rendah serta kamera depan yang hanya menggunakan kamera VGA. Ponsel ini mendukung untuk jaringan GSM 850, 1900 MHz, dan untuk konektivitas data ponsel ini dilengkapi oleh beberapa fitur seperti GPRS, EDGE, Bluetooth, microUSB dan GPS. Untuk menjalankan semua aplikasi yang terdapat didalamnya, ZTE Zinger dilengkapi oleh baterai yang berkapasitas 1500 mAh yang cukup sesuai dengan spesifikasi yang tersemat didalamnya.

Berikut beberapa fitur dan spesifikasi ZTE Zinger

  • Layar berukuran 3.5 inci beresolusi 320 x 480 piksel (~165 ppi)
  • Dimensi 62 mm x 117.6 mm x 12.2 mm
  • Sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat
  • Chipset Qualcomm Snapdragon 200 MSM8210
  • Prosesor Dual Core berkecepatan 1.2 GHz Cortex-A7
  • Random Access Memory sebesar 512 MB
  • Memori internal berkapasitas 4 GB
  • Kartu slot microSD hingga 32 GB
  • Kamera Belakang 2 megapiksel
  • Jaringan GSM 850, 1900 MHz
  • Konektivitas data seperti GPRS, EDGE, Bluetooth, microUSB dan GPS
  • Facebook, YouTube (upload), Picasa/Google+, Twitter
  • Baterai berkapasitas 1500 mAh

Harga ZTE Zinger

ZTE Zinger memang sudah menjalankan sistem operasi berbasis Android KitKat, harga yang ditawarkan untuk ponsel terbaru ini sangatlah murah. Harga ZTE Zinger adalah sekitar Rp. 480 ribuan atau dengan kata lain kurang dari 500 ribu. Sudah sangat murah bukan?! Untuk anda yang menginginkan ponsel dengan spesifikasi lebih tinggi seperti Nokia Lumia 1330 bisa anda temukan informasinya dalam artikel yang telah kami sajikan sebelumnya lengkap dengan harganya. Sekian informasi tentang harga ZTE Zinger yang dapat kami tuliskan, semoga bermanfaat.

Harga Evercoss AT8A, Spesifikasi Tablet Terbaru 7 Inci
Prev Post

Tak bisa dipungkiri, sekarang sudah semakin banyak saja ponsel-ponsel terbaru yang bermunculan di pasar dunia gadget. Baik dari perusahaan yang sudah terkenal sejak dulu maupun para pendatang baru. Tak terkecuali salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara China yakni ZTE. Belum lama ini ZTE memperkenalkan salah satu ponsel hasil desain terbarunya yang diberi […]

Spesifikasi dan Harga Sony Xperia ZR | Review Terbaru
Next Post

Tak bisa dipungkiri, sekarang sudah semakin banyak saja ponsel-ponsel terbaru yang bermunculan di pasar dunia gadget. Baik dari perusahaan yang sudah terkenal sejak dulu maupun para pendatang baru. Tak terkecuali salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara China yakni ZTE. Belum lama ini ZTE memperkenalkan salah satu ponsel hasil desain terbarunya yang diberi […]

Related Post

Harga Murah HP EverCoss A7T yang Bisa BBM

Dengan Mengusung EverCoss A7T yang dapat BBMan , Smartphone 3G dengan harga murah ini akan turut meramaikan ponsel pintar yang saat ini sangat membooming di indonesia. Jelas saja dengan adanya Aplikasi BBM yang di tanamkan pada  EverCoss A7T  berharap dapat menguasai ponsel terlaris di indonesia. Evercoss (pada mulanya bernama Cross Mobile) adalah suatu perusahaan elektronik yang […]

Maksimalkan Kreativitas Konten Anda Dengan Aplikasi Backsound Android

Dengan hanya beberapa ketukan di layar, Anda dapat menambahkan latar belakang musik yang sesuai dengan nuansa yang diinginkan. Aplikasi ini menjadi sahabat bagi mereka yang ingin memberikan sentuhan khusus pada video atau presentasi mereka. Lebih menariknya lagi, semuanya bisa dilakukan melalui perangkat Android yang selalu bersama Anda. Tanpa perlu pengetahuan mendalam tentang musik, Anda dapat […]

Harga Karbonn Titanium S20 Layar 4,5 Inci Terjangkau

Semakin hari semakin banyak produk elektronik yang mewarnai pasar dunia khususnya gadget. Salah satu produsen asal negara India yakni Karbonn kini muncul lagi dengan meluncurkan hasil desain terbarunya yang di beri nama Karbonn Titanium S20. Sedikit informasi smartphone ini diluncurkan secara eksklusif dan telah tersedia di Amazon. Sama seperti Karbonn Titanium Wind W4 yang telah diperkenalkan […]

Optimalisasi Koneksi Cara Setting DNS Pada Android

Saat berbicara tentang pengaturan DNS pada perangkat Android, kita memasuki wilayah yang penting namun seringkali kurang diperhatikan. DNS, yang merupakan singkatan dari Domain Name System, adalah bagian krusial dari cara internet berfungsi. Meskipun seringkali diatur secara otomatis, mengerti bagaimana cara mengatur DNS pada perangkat Android dapat memberi Anda kendali lebih besar atas koneksi internet Anda. […]

Cara Mengubah Nama Di Facebook Di Android Dengan Mudah

Di zaman digital yang terus berkembang, media sosial telah menjadi bagian penting dari kehidupan sehari-hari. Salah satu platform media sosial yang paling populer adalah Facebook. Pengguna Facebook dapat berinteraksi dengan teman, keluarga, dan rekan kerja mereka secara online. Namun, terkadang situasi mengharuskan perubahan, bahkan pada nama pengguna di platform ini. Bagaimana cara ganti nama di […]