Samsung NX Mini Spesifikasi Kamera Selfie

Samsung yang memproduksi kamera terbarunya dengan nama Samsung nx mini ini secara spesifikasi tergolong lebih canggih untuk kamera mini yang ada di kelasnya.  Anda yang hobi momotret saat perjalanan atau saat melakukan hiking di pegunungan kamera samsung ini sangatlah cocok untuk menemani anda dalam perjalan seru anda.

model samsung nx mini
model samsung nx mini

Spesifikasi Samsung NX Mini

Kamera Samsung nx mini mempunyai ketebalan yang sangat tipis dengan 22.5mm dengan berat 196 g terhitung dengan berat baterai . Ada yang menarik di kamera samsung nx mini ini yaitu layar yang dapat di lipat dengan 3 sisi sesuai selera. Layar dapat di lipat kedepan, dilipat kebelakang dan layar dapat pula di arahkan ke atas. wah sepertinya kamera ini memang di peruntukan untuk penyuka foto selfie.

lensa samsung nx mini
lensa samsung nx mini

Lensa kamera samsung nx mini dibekali dengan lensa 9 mm f/3.5 ED. Dengan jenis kamera yang berukuran 20 megapiksel, samsung nx mini ini dapat menghasilkan foto yang lumayan jernih apalagi dengan adanya fitur LED Flash yang memungkinkan pengaturan cahaya saat pemotretan di lakukan. selain itu lensa zoom sebesar 9 – 27 mm telah tertanam didalamnya membuat kamera ini semakin asik untuk di gunakan. Semua fitur tersebut di jalankan dengan daya baterai 2330 mAh ketahan baterai yang bisa di andalakan saat perjalan jauh tanpa adanya stok daya listrik untuk pengisian baterai.

spesifikasi samsung nx mini
spesifikasi samsung nx mini

Untuk layar menu kamera samsung nx mini berukuran 320 X 480HVGA dengan kepadatan 460.8k dots. ada juga fitur tambahan yang tertanam pada samsung nx mini ini yaitu adanya koneksi wifi yang berfungsi untuk mengakses data ke intenet. Jelas saja sebab  dalam fitur samsung nx mini telah di sediakan akses ke  Dropbox dan Flickr untuk menyimpan file multimedia anda.

Harga Samsung NX Mini

Dengan spesifikasi yang telah kita baca sebelumnya Harga kamera samsung nx mini di berandol dengan harga  $450 atau Rp. 4.950.000 Rupiah harga tersebut lengkap dengan  lensa kit 9mm, Namun jika anda meminati lensa 9-27mm harga yang ddi tawarkan juga berbeda yakni dengan harga $550 atau sekitar 6 jutaan. Bagaimna anda berminat dengan kamera keren ini ? ohy mungkin anda tertarik dengan smarthone baru dari oppo, ada rumor terbarunya yaitu oppo n1 versi mini silahkan di simak

Harga dan Spesifikasi Oppo N1 Mini Layar 5 inci
Prev Post

Samsung yang memproduksi kamera terbarunya dengan nama Samsung nx mini ini secara spesifikasi tergolong lebih canggih untuk kamera mini yang ada di kelasnya.  Anda yang hobi momotret saat perjalanan atau saat melakukan hiking di pegunungan kamera samsung ini sangatlah cocok untuk menemani anda dalam perjalan seru anda. Spesifikasi Samsung NX Mini Kamera Samsung nx mini […]

Final, Harga serta Spesifikasi Oppo Find 7 Layar 2K
Next Post

Samsung yang memproduksi kamera terbarunya dengan nama Samsung nx mini ini secara spesifikasi tergolong lebih canggih untuk kamera mini yang ada di kelasnya.  Anda yang hobi momotret saat perjalanan atau saat melakukan hiking di pegunungan kamera samsung ini sangatlah cocok untuk menemani anda dalam perjalan seru anda. Spesifikasi Samsung NX Mini Kamera Samsung nx mini […]

Related Post

Kendalikan Android Dari PC Tanpa Internet

Kini, dengan begitu banyak kemajuan teknologi, kita dapat dengan mudah mengakses perangkat Android kita melalui komputer tanpa perlu koneksi internet. Metode ini menggugah rasa ingin tahu, karena siapa pun pasti penasaran tentang bagaimana hal ini mungkin terjadi. Mengontrol ponsel pintar kita dari jarak jauh tanpa koneksi internet terasa seperti sesuatu yang diambil dari film fiksi […]

Spesifikasi Kamera Olympus PEN E-PL7, Kamera Mirrorless Kompak

Olympus mengumumkan kehadiran kamera seri PEN terbarunya kemarin 28 Agustus 2014, yang memberi nuansa baru di lini mirrorless kelas enrty level. Dikemas dalam dimensi kompak kamera mirrorless PEN E–PL7 memiliki 16.05 megapiksel yang dilengkapi sensor Live MOS dan prosesor TruePic VII, fitur 3 axis image stabilization seperti yang dibenamkan pada OM-D E-M10, pengambilan gambar dengan 81 titik fokus otomatis, […]

Spesifikasi dan Harga Kodak IM5, Ponsel Perdana Besutan Kodak

Jika dulunya kita mengenal Kodak sebagai merek beberapa kamera digital, kini Kodak hadir dalam bentuk lain. Belum lama ini kita melihat sebuah perangkat terbaru yang diberi nama Kodak IM5 yang merupakan ponsel atau smartphone pertama pabrikan ini. Jika beberapa hari yang lalu kita kedatangan produsen-produsen baru seperti Huawei, Oppo dan ZTE serta masih banyak lagi yang […]

Harga All-New Nissan X-Trail 2015 SUV Tangguh Penuh Gaya

Hari ini Jumat (12/09) PT. Nissan Motor Indonesia akan memperkenalkan varian baru SUV yang paling dinantikan oleh para penggemar otomotif Indonesia. Seperti beberapa produsen mobil yang baru-baru ini juga memperkenalkan SUV barunya, Nissan sepertinya tak ingin juga ketinggalan dan menjadwalkan hari ini untuk memamerkan All-New Nissan X-Trail 2015. Peluncuran SUV generasi ketiga asal Jepang ini akan dilakukan di […]

Cara Mengatasi Layar Android Bergaris

Layar Android bergaris? Sebuah masalah umum yang kerap menghampiri pengguna gadget modern. Garis-garis yang tiba-tiba muncul di layar smartphone dapat menjadi cukup mengganggu, merusak pengalaman penggunaan, dan menimbulkan pertanyaan: Mengapa ini terjadi? Apa yang bisa dilakukan? Tenang, kita akan melongok lebih dalam tentang fenomena ini. Garis-garis di layar Android seringkali muncul tanpa pemberitahuan, mengacaukan tampilan […]