Harga SPC S12 Razor Android KitKat Sangat Murah

SPC Mobile belum lama ini mengeluarkan sebuah smartphone hasil rancangannya yang diberi nama SPC S12 Razor. Jika SPC S3 Light UltraDroid merupakan salah satu hasil desain dari produsen ini menawarkan harga diatas satu jutaan, smartphone yang akan kita ulas kali ini mempunyai harga yang sangat murah. Orang mungkin berpikir dengan harga yang sangat murah tentunya spesifikasi yang dibawanya juga terbilang biasa atau murahan, namun jangan salah smartphone ini tentunya berbeda. SPC S12 Razor menawarkan spesifikasi yang tidak kalah dengan beberapa hasil desain dari vendor lain. Selain menawarkan harga yang sangat murah, yang menarik dari smartphone ini adalah desainnya yang begitu unik dan menarik.

SPC S12 Razor
Gambar SPC S12 Razor

Fitur dan Spesifikasi SPC S12 Razor

SPC S12 Razor datang dengan mengusung layar IPS berukuran 4 inci beresolusi 480 x 800 piksel dengan kerapatan mencapai 223 piksel per inci. Ditenagai oleh prosesor Dual Core ARM Cortex A7 berkecepatan 1 GHz, didukung pula oleh chipset MediaTek MT6572 serta GPU dari Mali 400 dan dipadukan dengan Random Access Memory sebesar 512MB. Berjalan dengan menggunakan sistem operasi berbasis Android versi KitKat yang membuat performanya lebih cepat. Smartphone ini memiliki media penyimpanan yakni memori internal berkapasitas 4 GB serta terdapat pula kartu slot microSD yang dapat diperluas hingga 32 GB.

SPC S12 Razor
Gambar SPC S12 Razor
SPC S12 Razor
Gambar SPC S12 Razor

Untuk keperluan fotografi, smartphone ini memiliki dua buah fitur kamera yakni kamera utama dan kamera sekunder. Pada kamera utama memiliki resolusi 5 megapiksel yang mampu menghasilkan gambar yang cukup jernih, sedangkan pada kamera depan beresolusi 1.3 megapiksel. Untuk konektivitas, smartphone ini memiliki fitur Dual SIM yang mendukung untuk jaringan 3G, Wifi serta Bluetooth. Sebagai penyokong daya dalam menjalankan aplikasi yang terdapat didalamnya, SPC S12 Razor dilengkapi oleh baterai yang berkapasitas 1450 mAh.

SPC S12 Razor
Gambar SPC S12 Razor

Berikut beberapa spesifikasi yang terdapat dalam SPC S12 Razor

  • Layar IPS berukuran 4 inci beresolusi 480 x 800 piksel (~223 piksel per inci)
  • Prosesor Dual Core ARM Cortex A7 berkecepatan 1 GHz
  • Chipset MediaTek MT6572
  • GPU dari Mali 400
  • Random Access Memory sebesar 512MB
  • Sistem operasi berbasis Android 4.4 KitKat
  • Media penyimpanan yakni memori internal 4 GB
  • Kartu slot microSD hingga 32 GB
  • Kamera Utama beresolusi 5 megapiksel
  • Kamera depan beresolusi 1.3 megapiksel
  • Dual SIM
  • Untuk konektivitas, jaringan 3G, Wifi serta Bluetooth
  • Baterai 1450 mAh

Harga SPC S12 Razor

Beberapa spesifikasi yang tersemat dalam smartphone ini terbilang cukup mumpuni, harga yang ditawarkan pun sangat murah. Harga SPC S12 Razor adalah Rp. 699 ribuan. Bagi anda yang ingin mengetahui harga dan spesifikasi smartphone yang juga terbilang murah seperti Jolla-Jolla baru bisa anda temukan dalam artikel yang telah kami sajikan sebelumnya.

Harga Elephone G4 Android KitKat Layar 5 Inci Murah
Prev Post

SPC Mobile belum lama ini mengeluarkan sebuah smartphone hasil rancangannya yang diberi nama SPC S12 Razor. Jika SPC S3 Light UltraDroid merupakan salah satu hasil desain dari produsen ini menawarkan harga diatas satu jutaan, smartphone yang akan kita ulas kali ini mempunyai harga yang sangat murah. Orang mungkin berpikir dengan harga yang sangat murah tentunya spesifikasi yang […]

Harga Lenovo S856 Android KitKat Layar 5.5 Inci
Next Post

SPC Mobile belum lama ini mengeluarkan sebuah smartphone hasil rancangannya yang diberi nama SPC S12 Razor. Jika SPC S3 Light UltraDroid merupakan salah satu hasil desain dari produsen ini menawarkan harga diatas satu jutaan, smartphone yang akan kita ulas kali ini mempunyai harga yang sangat murah. Orang mungkin berpikir dengan harga yang sangat murah tentunya spesifikasi yang […]

Related Post

Aplikasi Kamera Thermal Android Terbaik 2023

Aplikasi kamera thermal untuk perangkat Android telah menjadi topik yang semakin menarik perhatian. Menggunakan teknologi canggih, aplikasi ini memberikan pengguna kemampuan unik untuk melihat panas yang tersembunyi di sekitar mereka. Meskipun ada banyak pilihan di luar sana, tetapi aplikasi kamera thermal Android terbaik adalah yang menciptakan pengalaman yang mulus dan informatif. Ketika Anda menggulir melalui […]

Mengoptimalkan Pengalaman Android Anda Cara Cek Aplikasi Berjalan Di Android

Pada dunia yang semakin terhubung melalui perangkat mobile, aplikasi Android menjadi jantung dari aktivitas sehari-hari. Ketika Anda menggunakan perangkat Android, berbagai aplikasi mungkin berjalan di latar belakang tanpa kita sadari. Dari aplikasi pesan instan hingga media sosial, setiap aplikasi memiliki cara sendiri untuk berinteraksi dengan sistem. Mengungkap daftar aplikasi yang berjalan di latar belakang dapat […]

Membuat Aplikasi Android Tanpa Koneksi Internet Yang Responsif

Dalam dunia yang didominasi oleh internet, memiliki aplikasi yang berfungsi dengan baik saat offline bisa menjadi nilai tambah yang besar. Ini adalah alasan mengapa banyak pengembang Android saat ini tertarik untuk membuat aplikasi yang dapat digunakan secara offline. Bagaimana mereka melakukannya? Mari kita selidiki lebih lanjut. Membangun Aplikasi Android Tanpa Koneksi Internet Dalam era digital […]

Transformasi Tampilan Android Menjadi IOS

Jika pernah penasaran tentang bagaimana rasanya memiliki perangkat Android dengan tampilan yang mirip iOS, Anda mungkin tidak sendirian. Meskipun Android dan iOS memiliki ciri khas masing-masing, tidak ada salahnya mempertimbangkan untuk mengubah tampilan Android menjadi lebih serupa dengan iOS. Meskipun ini bukanlah transformasi yang benar-benar mengubah sistem operasi, beberapa langkah sederhana dapat memberikan sentuhan iOS […]

Harga Samsung Galaxy V Android KitKat 4 inci

Haloo para pecinta smartphone di tanah air, ada kabar baru nih dari negara Korea Selatan. Tau nggak, produsen Samsung disamping lihai dalam membuat perangkat smartphone high-end, namun tetap saja segmen entry level menjadi salah satu target pemasarannya. Nah, saat ini produsen Korea telah mencuri hati publik dengan diluncurkannya smartphone entry level di Vietnam yang diberi […]